Komandan Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Laut (Dankodiklatal) Laksda TNI Dedy Yulianto secara resmi membuka Rapat Anggota Pertanggungjawaban Pengurus dan Pengawas Puskopal Kodiklatal Tahun Buku 2018 yang dilaksanakan di gedung Moeljadi Kesatrian Bumimoro Kodiklatal. Surabaya, Koranpelita.com– Rapat Anggota Puskopal Kodiklatal ke-54 ini mengusung tema: “Dengan menumbuhkan jiwa …
Read More »Pasis Dikreg Seskoal Laksanakan KKLN Ke Tiga Negara Asia Tenggara
Sebanyak 150 Perwira Mahasiswa (Pasis) Pendidikan Reguler (Dikreg) Sekolah Staf dan Komando Angkatan Laut (Seskoal) melaksanakan Kuliah Kerja Luar Negeri (KKLN) ke tiga negara Asia Tenggara yaitu ke Singapura, Thailand dan Filipina selama lima hari sejak 25-29 Maret 2019. Jakarta, Koranpelita.com-Kegiatan KKLN dilaksanakan dengan tujuan agar para Pasis Dikreg Seskoal …
Read More »Misi Latihan Berhasil, KRI AHP-355 Kembali sandar di Dermaga Ujung
Misi latihan berhasil, KRI Abdul Halim Perdanakusuma-355 (KRI AHP-355) dan KRI Sultan Iskandar Muda-367 (KRI SIM-367) kembali sandar di Dermaga Ujung Koarmada II, Rabu (27/3) usai dua hari melaksanakan Latihan Glagaspur Tingkat III (L3) Satuan Kapal Eskorta Koarmada II di sekitar perairan Laut Jawa. Surabaya, Koranpelita.com-Dalam latihan L3 tersebut, Panglima Komando …
Read More »Perwira Wingdikum Tingkatkan Profesionalisme Menembak
Danwingdikum Kolonel Sus Evi Zuraida, S.H., M.H., dan seluruh perwira Wingdikum dan jajaran melaksanakan latihan menembak dilapangan tembak Lanud Atang Sendjaja Bogor, Rabu (27/3). Bogor, Koranpelita.com-Menembak merupakan salah satu keterampilan yang harus dimiliki setiap prajurit, dengan latihan ini diharapkan setiap anggota dapat meningkatkan kemampuan menembak, memiliki kecakapan dan keterampilan agar …
Read More »Pengarahan Bagi Calon Mitra Kohanudnas Untuk Bangfas 2019
Pangkohanudnas Marsda TNI Imran Baidirus, S.E., mengadakan pertemuan dengan para calon mitra yang akan melaksanakan kegiatan pembangunan fasilitas (bangfas) Kohanudnas dan jajarannya tahun 2019 di Aula Leo Wattimena, Makohanudnas, Halim Perdanakusuma, Rabu (27/3). Jakarta, Koranpelita.com-Calon mitra hadir didampingi pejabat Staf Logistik dari Markas Kohanudnas dan jajarannya guna mendapatkan pengarahan dari para pejabat terkait di Makohanudnas mengenai mekanisme pelaksanaan …
Read More »Komitmen Penegakkan Hukum di Laut, Pangkoarmada I Terima Penghargaan Menteri KKP
Menteri Kelautan Dan Perikanan Indonesia Ibu Susi Pudjiastuti memberikan penghargaan kepada Panglima Komando Armada I (Pangkoarmada I) Laksamana Muda TNI Yudo Margono atas peran aktif serta komitmennya memimpin Koarmada I dalam Penegakkan Hukum bidang perikanan dan kelautan Jakarta, Koranpelita.com-Penghargaan tersebut diberikan secara langsung Menteri KKP, di Rumah Dinas Kementerian Kelautan Dan Perikanan …
Read More »Wadan Kodiklatal Laksma TNI Sugeng Ingkaweruh Tutup TMMD ke-104 di Lamongan
Wakil Komandan (Wadan) Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Laut (Kodiklatal) Laksamana Pertama TNI Sugeng Ingkaweruh, SE., MM. secara resmi menutup kegiatan Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-104 tahun 2019 dalam sebuah upacara di Alun-alun Kabupaten Lamongan. Lamongan, Koranpelita.com-Acara tersebut menandai berakhirnya Program TMMD ke-104 yang dilaksanakan secara …
Read More »Wakasal Hadiri Pembukaan LIMA 2019
Wakil Kepala Staf Angkatan Laut (Wakasal) Laksamana Madya TNI Wuspo Lukito, S.E., M.M., menghadiri acara pembukaan The 15th Langkawi International Maritime and Aerospace Exhibition (LIMA) 2019 di Mahsuri International Exhibition Center, (MIEC) Malaysia, kemarin. Malaysia, Koranpelita.com– Acara tersebut dibuka secara langsung oleh Perdana Menteri Malaysia Tun Dr. Mahathir Mohammad dan …
Read More »Warga Mabesal Peringati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1440 Hijriyah
Seluruh Prajurit dan Pegawai Negeri Sipil (PNS) jajaran Markas Besar Angkatan Laut (Mabesal) memperingati Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1440 H di Auditorium Denma Mabesal, Cilangkap Jakarta Timur, Rabu (27/3). Jakarta, Koranpelita.com-Peringatan Isra Mi’raj tersebut dihadiri oleh Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Siwi Sukma Adji, S.E., M.M. Bertindak …
Read More »Baksos TMMD 104 Kerinci Dipenuhi Warga
Meski sudah tengah hari, usai penutupan TMMD Ke 104 Kodim Kerinci, Namun kegiatan baksos masih terus dipadati warga yang membawa anak-anak untuk di khitan. Sungai Penuh, Koranpelita.com-Bukan hanya itu saja, pelayanan KB Kesehatan,juga dipadati ibu ibu yang memasang alat kontrasepsi, di mobil pelayanan KB Kesehatan pada penutupan TMMD 104 Kodim …
Read More »