Denpasar, Koranpelita.com Dalam rangka mengantisipasi dampak penyebaran Virus Corona (Covid-19), Pangkalan TNI AL (Lanal) Denpasar Bali melaksanakan Program Ketahanan Pangan yang dilaksanakan oleh seluruh personel Militer bertempat di Mako Lanal Denpasar Bali serta Rumdis TNI AL R. Widianto Jl. Raya Sesetan no.331 Denpasar Selatan, Kemarin. Dengan memanfaatkan lahan kosong yang …
Read More »Sidang Wanak Hari ini, Akan Tentukan Korps 115 Taruna AAL Tingkat l Angkatan ke-68
Surabaya, Koranpelita.com Pada Sidang Dewan Akademi (Wanak) yang digelar online melalui sambungan video converence antara Staf Personel Kasal (Mabesal, Cilangkap, Jakarta) dengan Akademi Angkatan Laut (AAL) Surabaya, akan menggagendakan pembahasan dan memutuskan Korps dari 115 Taruna AAL Tingkat l Angkatan ke-68, Kamis (9/4). Sidang Wanak ini akan dipimpin Asisten Personel …
Read More »Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 411 Berikan Bantuan Sembako kepada Warga Binaan
Merauke, Koranpelita.com Sebagai wujud kepedulian TNI terhadap warga binaannya di perbatasan, Satgas Pamtas RI-PNG Yonif Mekanis Raider 411/Pdw Kostrad, memberikan bantuan berupa sembako dan pakaian layak pakai kepada salah satu warga binaan di Kampung Yanggandur, Distrik Sota, Kab. Merauke, Papua, Kamis (9/4). Dansatgas Yonif Mekanis Raider 411/Pdw Kostrad Mayor Inf …
Read More »650 Masker Dibuat PIA Ardya Garini Gab III Koharmatau
Bandung, Koranpelita.com PIA Ardhya Garini Gab. III Koharmatau, dalam menyambut HUT ke-74 TNI Angkatan Udara ikut serta ambil bagian guna mendukung keberhasilan dan kelancaran pelaksanaan upacara dengan pembuatan APD/Masker Kain sebanyak 650 masker untuk dibagikan kepada personel Koharmatau dan keluaraga. Menurut keterangan Ketua PIA Ardhya Garini Gab III Koharmatau Ny. …
Read More »DEMI KEMANUSIAAN DANLANAL BATUPORON SUMBANGKAN DARAHNYA
Batuporon, Koranpelita.com Komandan Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Batuporon, Lantamal V Letkol Laut (P) Dodi Hermanto M. Tr. Hanla., menyumbagkan darahnya dalam rangka Bakti Sosial Donor Darah Ops. Keselamatan 2020 membantu PMI mengatasi kekurangan persediaan darah sebagai akibat social distancing untuk menghadapi pandemic covid-19 atau virus corona bertempat di Mapolres …
Read More »Kapusdiklat BPK RI Beri Kuliah Melalui Vicon kepada Pasis Dikreg Seskoal Angkatan Ke-58 TA. 2020
Jakarta, Koranpelita.com Kepala Pusat Pendidikan dan Latihan Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (Kapusdiklat BPK RI) DR. R. Bramantyo, S.E., Ak, M.M., CA, QIA, CPA., memberikan perkuliahan“Prinsip-prinsip Audit” kepada Perwira Mahasiswa Pendidikan Reguler (Dikreg) Sekolah Staf dan Komando TNI Angkatan Laut (Seskoal) Angkatan ke-58 TA. 2020 secara Video Conference bertempat Ruang …
Read More »TINGKATKAN IMUN TUBUH, PERSONEL SESKOAL BERJEMUR SINAR MATAHARI PAGI
Jakarta, Koranpelita.com Guna meningkatkan imunitas dan daya tahan tubuh serta mencegah dan menghindari penyebaran Virus Corona (Covid-19), personel Militer dan Pegawai Negeri Sipil (PNS) Sekolah Staf dan Komando TNI Angkatan Laut (Seskoal) melaksanakan Berjemur bersama di bawah sinar matahari pagi di Lapangan Upacara Laut Jawa Seskoal, Cipulir, Jakarta Selatan Kamis, …
Read More »Gubernur AAL Tinjau Satlakgiat Hiu Latsitardanus XL/2020 Saat Pembuatan Hand Sanitizer dan Disinfektan
Surabaya, Koranpelita.com Gubernur Akademi Angkatan Laut (AAL) Laksamana Muda TNI Edi Sucipto, S.E.,M.M, meninjau Satlakgiat Hiu dalam program Latihan Integrasi Taruna Wreda Nusantara (Latsitardanus) XL/2020 saat membuat Hand Sanitizer dan Disinfektan yang akan digunakan dan dibagikan kepada masyarakat untuk memerangi Covid-19 di Indorsport, Kesatrian AAL, Bumimoro, Surabaya, Kamis (9/4). Tampak …
Read More »Upacara HUT Ke-74 TNI Angkatan Udara Di Makodiklatau
Jakarta, Koranpelita.com Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-74 TNI Angkatan Udara (TNI Angkatan Udara), berdasarkan perintah Kasau tetap dilaksanakan secara intern dan sederhana di seluruh satuan kerja TNI Angkatan Udara, mengingat terjadinya pandemi Covid-19, dan atas perintah tersebut, maka Makodiklatau melaksanakan secara sederhana yang diikuti sekitar 50 perwakilan personel -bermasker-, …
Read More »ANTISIPASI PANDEMI COVID 19, YONMARHANLAN V BUAT STERILISASI ROOM
Surabaya, Koranpelita.com WHO (World Health Organization) telah menetapkan COVID-19 sebagai Pandemi. Kondisi ini jelas menjadi perhatian bersama yang lebih serius karena hanya ada beberapa penyakit saja sepanjang sejarah yang digolongkan sebagai pandemi. Menyikapi hal tersebut, Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) V Surabaya membuat Room Sterilisasi menerapkan protokol kesehatan baru dengan …
Read More »