Banjarmasin, Koranpelita.com Badan Intelijen Nasional Daerah (BINDA) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) menyatakan, sejauh ini kondisi keamanan di Kalsel, aman dan kondusip. Hanya saja yang menjadi perhatian serius, yaitu pasca insiden gugurnya aparat hukum di Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) dan suasana pandemi Covid-19 yang masih berlansung. “Sampai saat ini suasana …
Read More »Besok Dewan Kalsel Minta PLN Jelaskan Kenaikan Tarip Listrik dan Bawa Datanya.
Banjarmasin, Koranpelita.com. Merespon banyaknya keluhan masyarakat, terkait mahalnya tagihan tarif listrik beberapa bulan ini, Komisi III DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) akan meminta penjelasan resmi dari pihak PT PLN. Tak hanya itu wakil rakyat di Komisi membidangi pembangunan, insfrastruktur dan ESDM ini juga meminta pihak PLN, membawa data lengkap untuk menjelaskan …
Read More »Aspidum Kejati Kalsel, Pelajari Kasus Posisi Shabu 200 Kg
Banjarmasin, Koranpelita.com Asisten Pidana Umum (Aspidum) Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalimantan Selatan (Kalsel), Indah Laila SH MH, meminta semua termasuk jajaran media massa turut mendukung dirinya dalam menjalankan tugas, Hal itu diungkapkan Indah usai dilantik sebagai Aspidum Kejati Kalsel, oleh Kepala Kajati Kalsel, Arie Arifin, di Banjarmasin, Kamis, (4/6/2020). Sebagai petinggi …
Read More »Kajari Banjarmasin : Bersyukur Dipercaya Pimpinan, dan Kejar WBK
Banjarmasin, Koranpelita.com Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Banjarmasin, Tjakra Surya Eka Putra SH MH, mengaku bersyukur dirinya masih dipercaya pimpinan untuk bertugas di wilayah hukum Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel). Dari itu, setelah resmi menjabat Kajari Banjarmasin, maka selain akan meneruskan program kerja pendahulunya, juga lebih menjalin sinergi bersama Forkopimda, agar kualitas …
Read More »Tjakra Surya Eka Putra, Jabat Kajari Banjarmasin Gantikan Taufik Setia
Banjarmasin, Koranpelita.com Tjakra Surya Eka Putra SH MH, resmi menjabat Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Banjarmasin, menggantikan, Taufik Setia Diputra yang kini sebagai Jaksa Fungsional di Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sumatera Utara di Medan. Resminya, mantan Asisten Tindak Pidana Umum (Aspidum) Kejati Kalsel itu memimpin Kejari Tipe A itu setelah bersama sejawatnya …
Read More »Bagi Sembako, Danrem : Tidak Pernah Melupakan Jasa Veteran dan Warakawuri
Banjarmasin. Koranpelita.com Pandemi Covid-19 masih belum berlalu, dampak yang ditimbulkan sangatlah besar pengaruhnya pada berbagai sendi kehidupan bermasyarakat, terutama sektor ekonomi. Tak terkecuali bagi Keluarga Besar Tentara (KBT), terutama para purnawirawan dan warakawuri. Realita ini jualah yang mendorong Danrem 101/Antasari yang didampingi Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Koorcab Rem 101 …
Read More »Skema EKD Mampu Bangkitkan Prekonomian Kalsel, Inisiator Berharap Didukung Perda
Banjarmasin, Koranpelita.com Pandemi covid-19 membawa dampak negatif yang dahsyat hingga melumpuhkan sendi-sendi prekonomian khususnya di Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel). Namun, potensi dan sumberdaya yang belum terkelola optimal menjadi salahsatu kekuatan dan modal besar untuk menuju kebangkitan kembali prekonomian di Kalsel. Selain sumberdaya potensial, juga dibutuhkan upaya sinergi keuangan terpadu secara …
Read More »Aset Rp 14 Triliun, Dewan Nilai Kinerja Bank Kalsel Positif
Banjarmasin, Koranpelita.com Komisi II DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) menilai positif kinerja Bank Kalsel. Karena sejak tahun 2018 hingga kini sudah mulai menunjukan peningkatan. Karena itu komisi membidangi ekonomi dan keuangan ini terus mendorong agar pembangunan prekonomian serta kontribusi nyata terhadap daerah bisa sesuai yang diharapkan. ” Ya minggu lalu kita …
Read More »Ketua DPRD Kalsel, Bantu APD ke Korem 101/Antasari
Banjarmasin, Koranpelita.com Wujud kepedulian dan terus mendukung tugas-tugas TNI dalam membantu memutus persebaran Covid-19, Ketua DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) H. Supian HK, kembali menyalurkan alat pelindung diri (APD) bagi TNI di Korem 101/Antasari Banjarmasin. Bantuan tersebut diterima langsung Komandan Korem (Danrem)101/Antasari, Kol Inf. Firmansyah, di Makorem di Banjarmasin, Jumat (29/5/2020). …
Read More »Danrem 101/Antasari, Silaturahmi ke UIN Antasari Banjarmasin
Banjarmasin, Koranpelita.com Sebagai pejabat baru, Danrem 101/Antasari Kolonel Inf Firmansyah melakukan Silaturahmi ke Rektor Universitas Islam Negeri Antasari Banjarmasin, Kamis (28/5/2020) Disambut Rektor UIN Antasari, Prof. DR. H. Mujiburrahman, M.A, dalam pertemuan mengungkapkan, saat ini UIN Antasari telah berkembang pesat, baik segi fasilitas maupun kualitas pendidikannya. Pada tingkat nasional sebut …
Read More »