Sospol

Uji Formal Dalam Sistem Peraturan Perundangan

Oleh: Dr. H. Joni,SH.MH *Penulis, Notaris tinggal di Sampit. Memang tidak terlalu populer, pengujian Undang Undang dalam arti formal, yang merupakan tindakan hukum untuk melakukan pengujian terhadap aspek procedural pembentukan UU. Pada konteks pengujian formal ini menitikberatkan wewenang untuk menilai, apakah proses pembuatan suatu produk hukum, khususnya UU produk legislatif …

Read More »

Hate Speech Dan Pasal Karet UU ITE

Oleh: Dr. H. Joni,SH.MH *Penulis, Notaris tinggal di Sampit. Ujaran kebencian (Inggris: hate speech), dalam bahasa hukum khususnya hukum pidana adalah tindakan komunikasi yang dilakukan oleh suatu individu atau kelompok dalam bentuk provokasi, hasutan, ataupun hinaan kepada individu atau kelompok yang lain dalam hal berbagai aspek. Bentuknya pelecehan terhadap dimensi …

Read More »

Apresiai Hardiknas 2021, MOmentom Transpormasi Pendidikan

Oleh: Dr. H. Joni,SH.MH Penulis, Notaris tinggal di Sampit. Mendikbut-Ristek (nama kementerian baru) Nadiem Makarim berkomitmen untuk memperbaiki pendidikan di Indonesia dengan transformasi dengan terobosan merdeka belajar. Komitmen ini, merupakan momentum yang tepat bagi bangsa Indonesia untuk merefleksikan kembali apa saja yang sudah dikerjakan dengan baik dan apa saja yang …

Read More »

Jika Pabrik Itu Ditutup Bagaimana Nasib Buruhnya ?

Oleh Man Suparman *Penulis, pemerhati sosial tinggal di Cianjur Di sekitar tempat tinggal saya, berdiri pabrik alas kaki yang cukup besar. Pabrik dibangun diatas lahan sawah seluas 86 hektare lebih. Produk alas kakinya pun untuk pasar eksport. Pabrik ini, merupakan investasi penanam modal asing (PMA) Taiwan. Ketika pabrik itu, dibangun …

Read More »

Menelisik Modus Transaksi Mencurigakan

Oleh: Dr. H. Joni,SH.MH *Penulis, Notaris tinggal di Sampit. Satu diantara berbagai cara membongkar modus korupsi adalah dengan menelusuri aliran dana pelaku korupsi. Dari transaksi yang ada di rekening milik pelaku korupsi, akan sangat membantu dalam upaya membongkar tindak pidana korupsi. Rekening milik di sini tidak semata diartikan dalam arti …

Read More »

Ikhtiar dan Do’a Untuk Seluruh Awak Kapal Selam Nanggala 402

Oleh: Dede Farhan Aulawi  *Penulus, Pemerhati  Teknologi Hankam tinggal di Bandung. Merujuk pada konferensi pers, Sabtu (24/4/2021) seperti yang disampaikan oleh Kepala Staf Angkatan Laut (KSAL) Laksamana TNI Yudo Margono yang menduga bahwa badan kapal selam KRI Nanggala-402 mengalami keretakan besar mengingat pada kedalaman 700-800 meter di bawah permukaan laut …

Read More »

Pengendalian Laju Korosi Kapal

Tingkatkan Keselamatan Pengoperasian Transportasi Perairan. Oleh: Dede Farhan Aulawi  *Penulis, Pemerhati Keselamatan Transportasi tinggal di Bandung. Sebagai negara maritim dan letaknya yang sangat strategis, wilayah Indonesia akan banyak dilalui oleh transportasi perairan. Baik itu laut, danau maupun sungai. Transportasi laut tentu memiliki jumlah yang terbanyak karena 2/3 wilayah Indonesia terdiri …

Read More »

Mengenal Teknologi Dasar Kapal Selam

Oleh: Dede Farhan Aulawi Penulis, Pemerhati Teknologi Hankam tinggal di Bandung. Peristiwa tenggelamnya kapal selam KRI Nanggala 402 di wilayah perairan Bali menjadi perhatian Pemerintah dan masyarakat Indonesia. TNI dengan seluruh kekuatannya, dibantu dengan Basarnas dan fungsi terkait lainnya bahu membahu melakukan pertolongan untuk menemukan keberadaan kapal selam tersebut. Prioritasnya …

Read More »

Menggugat Larangan Mudik, Siapa Berani

Oleh: Dr. H. Joni,SH.MH *Penulis, Notaris tinggal di Sampit. Gong larangan mudik sudah ditabuh. Final dan mengikat bagi seluruh subyek hukum yang akan mudik. Larangan mudik, sebagaimana diumumkan oleh presiden Jokowi mulai berlaku Rabu 06 Mei sampai dengan Senin 17 Mei 2021. Sejauh ini tak ada yang menyatakan keberatan dengan …

Read More »

Mengenal Manfaat dan Khasiat Pisang Biji Bagi Kesehatan

Oleh: Dede Farhan Aulawi  *Penulis, Pemerhati Tanaman Obat Bersyukur kita sebagai bangsa Indonesia yang hidup di daerah tropis dan memiliki keragaman flora dan fauna yang sangat luar biasa, baik dari sisi jumlah maupun keragamannya. Semua diciptakan oleh Allah SWT pasti tidak ada yang sia – sia, semua pasti memiliki manfaat …

Read More »