Banjarmasin, Koranpelita.com Sebagai wujud komitmen Bank Kalsel dalam membantu masyarakat yang terkena musibah kebakaran di Kota Banjarmasin, Bank Kalsel terus memberikan Bantuan. Melalui Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Bank Kalsel, bantuan disalurkan kepada Kepala Keluarga (KK) dengan total 18 jiwa yang terdampak akibat kebakaran di Jl. Veteran GG 9 RT 19, …
Read More »UPZ Bank Kalsel Bantu Biaya Pendidikan Imam Rosyadi Noor di Ma’had AI Aydrus Yaman
Banjarmasin, Koranpelita.com Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Bank Kalsel kembali mengucurkan bantuan pendidikan. Bantuan kali ini diberikan Imam Rosyadi Noor, merupakan salah satu pelajar Indonesia yang berasal dari Kota Banjarmasin dan sedang menimba ilmu di Ma’had Al Aydrus, Yaman. Imam Rosyadi Noor saat ini terkendala kekurangan dana dikarenakan dana yang diberikan …
Read More »UPZ Bank Kalsel Bantu Modal Usaha 2 Warga Banjarmasin
Banjarmasin, Koranpelita.com Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Bank Kalsel memberikan bantuan modal usaha kepada warga Banjarmasin, Heny Anggrini dan Latifah. Heny Anggrini (30) adalah seorang ibu rumah tangga yang tinggal bersama suami dan tiga orang anaknya di Jalan Kelayan A, Gang Batur Kecamatan Banjarmasin Selatan, Kota Banjarmasin. Untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari, Heny Anggrini ikut membantu.suami yang hanya bekerja …
Read More »UPZ Bank Kalsel Kembali Bantu Biaya Pengobatan Katarak Sani
Banjarmasin, Koranpelita.com Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Bank Kalsel membantu Sani Abdul Rivai (65) yang menderita mata katarak di sebelah kanan. Sani mengaku ingin sembuh dari mata katarak namun terkendala dengan biaya operasi dikarenakan hanya berprofesi sebagai pensiunan. Berdasarkan itu, UPZ Bank Kalslel memberikan bantuan biaya pengobatan mata katarak kepada Sani. Adapun dalam …
Read More »UPZ Bank Kalsel Bantu Masjid Muhammadiyah Sungai Miai
Banjarmasin, Koranpelita.com Kepedulian Bank Kalsel dalam membantu berbagai kegiatan sosial di Banua, baik itu ke masjid, mushola, keluarga kurang mampu dan lain-lain tak perlu diragukan lagi. Nah, di momen Ramadhan sekaligus HUT ke-60 Bank Kalsel tahun 2024 ini, menyalurkan bantuan ke Masjid Muhammadiyah Sungai Mia Banjarmasin melalui Unit Pengumpulan Zakat …
Read More »Bank Kalsel Bantu Dana Untuk Muhammad Riduan Sekolah di Universitas Al Azhar
Banjarmasin, Koranpelita.com Muhammad Riduan merupakan salah satu pelajar Indonesia berasal dari Kota Banjarmasin yang kini sedang menimba ilmu di Universitas Al Azhar, Mesir. Muhammad Riduan saat ini terkendala kekurangan biaya karena dana yang diberikan oleh orang tua masih belum mencukupi untuk biaya hidup dan biaya lainnya di negeri Arab tersebut. …
Read More »Bank Kalsel Turut Sukseskan Haul ke-4 Abah Guru Zuhdi Yang Akan Dilaksanakan Pekan Depan
Banjarmasin, Koranpelita.com Bank Kalsel terus berperan aktif dalam mendukung kegiatan sosial dan keagamaan. Dimomen kali ini, Bank Kalsel kembali memberikan bantuan uang tunai untuk kesuksesan dan kelancaran pelaksanaan Haul ke-4 Al ‘Alimul Al ‘Allamah Al Fadhil KH Ahmad Zuhdiannor atau dikenal Abah Guru Zuhdi yang rencananya akan dilaksanakan sebelum masuk …
Read More »Pendidikan Faktor Penting, 18 Siswa MTs Siti Mariam Dapat Bantuan Sampai Lulus Dari Bank Kalsel
Banjarmasin, Koranpelita.com Salah satu tujuan nasional sebagaimana tercantum dalam Pembukaan Undang-Undang Dasar 1945 adalah mencerdaskan kehidupan bangsa. Karenanya pendidikan merupakan salah satu faktor penting untuk meningkatkan sumber daya manusia yang handal dan siap pakai untuk terjun kemasyarakat atau pemerintah. Namun jenjang pendidikan yang harus dilewati adalah sangat panjang dan membutuhkan …
Read More »UPZ Bank Kalsel Bantu Dana kepada Korban Musibah Kebakaran di Kecamatan Satui Tanah Bumbu
Banjarmasin, Koranpelita.com Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Bank Kalsel, terus menunjukan kepeduliannya kepada masyarakat. Salah satunya, musibah kebakaran yang menimpa, warga Desa Berkah Bersama dan Desa Makmur Jaya, Kecamatan Satui, Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu), Provinsi Kalimantan Selatan, hari Selasa, 6 Februari 2024 sekitar jam 01:16 WITA lalu. Akibat kebakaran tersebut, puluhan …
Read More »UPZ Bank Kalsel Beri Bantuan Insentif Bagi Dai Penggerak Daerah Terpencil di Wilayah Loksado
Kabupaten HSS, Koranpelita.com Untuk lebih mendukung syiar Islam khususnya diwilayah terpencil, UPZ Bank Kalsel memberikan dana insentif untuk mendukung program Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS) yang mengirimkan puluhan Dai penggerak untuk membimbing para mualaf diwilayah terpencil, Rabu (21/2/2024). Program tahun 2024 ini, MUI Kabupaten HSS mengirimkan …
Read More »