Tag Archives: # Muhammad Agung Ridlo

Pengembangan Agribisnis Untuk Mengentaskan Kemiskinan

Oleh : Mohammad Agung Ridlo Salah satu faktor utama yang menyebabkan kemiskinan dan ketertinggalan pembangunan di Indonesia adalah pesatnya laju proses perpindahan penduduk dari wilayah perdesaaan ke kota-kota besar, yang dikenal dengan istilah urbanisasi. Proses urbanisasi tidak hanya meningkatkan jumlah penduduk di kota, tetapi juga mengakibatkan hilangnya tenaga kerja produktif …

Read More »

KEDAULATAN PANGAN UNTUK KESEJAHTERAAN PETANI

Oleh: Mohammad Agung Ridlo Visi Kabinet Presiden Prabowo Subianto dalam sektor pertanian bertujuan mencapai swasembada dan kemandirian pangan nasional. Hal ini dilakukan dengan cara meningkatkan produktivitas lahan pertanian melalui program intensifikasi dan ekstensifikasi pertanian yang terintegrasi. Program tersebut dirancang untuk dimulai dari tingkat desa hingga nasional,  dengan fokus pada penambahan …

Read More »

KESEJAHTERAAN SOSIAL BELUM MERATA

Oleh : Mohammad Agung Ridlo Indonesia saat ini menghadapi berbagai persoalan sosial yang kompleks, yang tidak hanya mengganggu kesejahteraan individu tetapi juga menghambat pembangunan nasional. Permasalahan ini mencakup kemiskinan, pengangguran dan ketimpangan sosial desa-kota. Semua permasalahan ini berkontribusi pada ketimpangan sosial yang semakin meningkat. Pertama, Kemiskinan di Indonesia merupakan masalah …

Read More »

PEMBANGUNAN DAN PELESTARIAN WILAYAH PESISIR

Oleh: Mohammad Agung Ridlo Wilayah pesisir di Indonesia memiliki peran penting secara historis sebagai pusat kegiatan masyarakat, berkat keunggulan fisik dan geografis yang dimilikinya. Sebagai kawasan transisi antara daratan dan lautan, wilayah ini mendukung berbagai kegiatan ekonomi seperti perikanan, pariwista, dan industri. Namun, perkembangan ini sering kali tidak seimbang dan …

Read More »

KETERLIBATAN MASYARAKAT DALAM PERENCANAAN PEMBANGUNAN

Oleh: Mohammad Agung Ridlo Keberhasilan kebijakan publik dalam pembangunan di Indonesia sangat bergantung pada partisipasi aktif semua pihak, termasuk pemerintah, sektor swasta, dan masyarakat. Dalam konteks ini, pembangunan yang terencana dan terprogram memerlukan pemahaman mendalam dari masyarakat mengenai proses yang berlangsung. Masyarakat tidak hanya berperan sebagai penerima manfaat, tetapi juga …

Read More »

Tantangan Dalam Menanggulangi Kemiskinan

Oleh: Dr. Ir. Mohammad Agung Ridlo, M.T.  Kondisi kemiskinan di Indonesia telah menjadi isu yang kompleks dan berkelanjutan, walaupun dalam beberapa tahun terakhir menunjukkan adanya angka kemiskinan penurunan yang signifikan. Meskipun terdapat tren penurunan yang signifikan dalam beberapa tahun terakhir, tetap pada tahun 2025 pemerintah Indonesia akan menghadapi tantangan dalam …

Read More »

Konsepsi Perencanaan PermukIman Islami

Oleh: Dr. Ir. Mohammad Agung Ridlo, M.T. Konsepsi perencanaan permukiman Islami adalah pemikiran tentang bagaimana mengatur dan menata suatu ruang perkampungan/permukiman sebagai tempat bermukim yang dapat memberikan kesejahteraan dan keselamatan secara Islam. Manusia sebagai Kholifatul Fil Ardhy diminta oleh Allah untuk mengatur dan mengelola alam ini agar Rahmatan Lil Alamin, …

Read More »

SEMARANG Perlu Segera Mengendalikan Suhu Udara

Dr. Ir. Mohammad Agung Ridlo, M.T. Suhu udara di Kota Semarang saat siang hari akhir-akhir ini terasa cukup panas dan paparan sinar mataharinya menyengat. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mencatat suhu bahkan mencapai 36,6 derajat celcius. (Sabtu, 31/8/2024) lalu. Semarang terasa makin panas karena faktor Heat Index yang meningkat. Heat …

Read More »

Satupena Jateng Akan Luncurkan Dua Buku di Kota Lama Semarang

Semarang,KORANPELITA.com  Perkumpulan Penulis Indonesia Satupena Jawa Tengah akan meluncurkan dua buah buku terbitannya di Rumah Pohan, Jalan Kepodang 64, Kota Lama, Semarang. Buku pertama merupakan antologi esai berjudul “Mereka yang Berjuang untuk Semarang” pada Sabtu siang, 10 Agustus 2024. Sedangkan buku kedua merupakan antologi puisi berjudul “Ning Nong Ning Gung …

Read More »