Tag Archives: #gotongroyong

Kasdam IV/Diponegoro Bersama Masyarakat dan Forkopimda Wonosobo Gotong Royong Lestarikan Alam Wonosobo

Wonosobo,koranpelita com – Kasdam IV/Diponegoro Brigjen TNI Ujang Darwis, M.D.A., bersama masyarakat dan Forkopimda Kabupaten Wonosobo gotong-royong melaksanakan karya bakti pembersihan pasar dan sungai hingga melakukan penanaman pohon di Desa Mlandi, Kecamatan Garung, Wonosobo. Kamis (18/1/2024). Karya bakti tersebut ditujukan untuk mengantisipasi terjadinya bencana alam seperti banjir, tanah longsor, kebakaran …

Read More »

Songsong Tahun 2024, Pemprov Jateng Gotong Royong Atasi Kemiskinan

Semarang,koranpelita.com – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah melakukan istighosah dan doa bersama di malam jelang pergantian tahun baru, pada Minggu, (31/12/2023) malam. Acara yang digelar di Gedung Gradhika Bhakti Praja Semarang itu, juga dijadikan sebagai sarana instropeksi mengenai apa-apa saja yang sudah dilakukan pada 2023, sekaligus sebagai momentum untuk menyongsong kinerja …

Read More »

Irdam IV/Diponegoro, Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-95 Momentum Bagi Seluruh Bangsa Indonesia

Semarang, koranpelita.com – Irdam IV/Diponegoro Brigjen TNI Yudhi Pranoto, S.H., M.M., memimpin pelaksanaan Upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-95 yang dilaksanakan di Lapangan Makodam, diikuti seluruh Prajurit dan PNS Makodam. Sabtu (28/10/2023). Membacakan sambutan Menteri Pemuda dan Olahraga, Irdam mengatakan, peringatan Hari Sumpah Pemuda merupakan momentum bagi seluruh bangsa Indonesia …

Read More »

TMMD Reguler ke – 118 Kodim Kendal Resmi Di Tutup Irdam IV/Diponegoro

Kendal, koranpelita.com Setelah 30 hari pelaksanaan TMMD Reguler ke 118 di Desa Purwogondo Kecamatan Boja, Kabupaten Kendal, akhirnya secara resmi di tutup oleh Irdam IV/Diponegoro Brigjen TNI Yudhi Pranoto, S.H., M.M. di lapangan desa setempat, Selasa (17/10/23). Brigjen TNI Yudhi Pranoto, S.H., M.M., dalam sambutannya menyampaikan, ucapan terima kasih dan …

Read More »

Karya Bakti Satuan Non Kowil Pendam IV/Diponegoro, Wujud Kecintaan TNI Kepada Rakyat

Semarang, koranpelita.com Penerangan Kodam IV/Diponegoro melaksanakan kegiatan karya bakti TNI Satuan Non Komando Kewilayahan (Satnonkowil) Semester II TA. 2023 bertempat di kampung Tejosari Kel. Gedawang Kec. Banyumanik Semarang, Rabu (18/6/2023). Karya bakti dilaksanakan dengan melibatkan prajurit, PNS, warga setempat dan pelajar. Semua dengan penuh semangat membersihkan area sekitar Masjid Ash …

Read More »

Menghadapi Tahun Politik, Sekda Jateng Ingatkan Masyarakat Tetap Menjaga Kebersamaan dan Gotong Royong

Semarang, koranpelita.com – Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Tengah, Sumarno mengingatkan kepada semua pihak agar tetap menjaga kebersamaan dan gotong royong menghadapi tahun Politik. Sebab, pesta demokrasi yang akan digelar tahun depan mensyaratkan keamanan dan ketertiban, sehingga penting untuk dijaga bersama. “Di tahun-tahun politik ini yang jauh lebih penting adalah keguyuban,” …

Read More »

Satgas TMMD Kodim 0728/Wonogiri Gotong Royong Bangun Rumah Bp. Darman Warga Desa Rejosari

Wonogiri, koranpelita com Satgas TMMD Reguler ke-118 Kodim 0728/Wonogiri bangun Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik Bp. Darman salah seorang warga Desa Rejosari, Kecamatan Jatisrono, Kabupaten Wonogiri. Dimana sebelumnya terlihat rumah yang ditempati sudah terlihat reyot dengan kondisi tidak layak untuk ditempati. Jumat (22/9/2023). Pembangunan rumah milik Bp. Darman didasari …

Read More »

TMMD Kodim 0710/Pekalongan Hubungkan Akses Kecamatan Kandangserang dan Kecamatan Paninggaran

Pekalongan,koranpelita.com Dibekali semangat gotong royong dan jiwa sosial untuk saling membantu, Prajurit Satgas TMMD Reg 116, Kodim 0710/Pekalongan bersama warga Desa Wangkelang, Kecamatan Kandangserang, Kabupaten Pekalongan, bahu membahu memperbaiki jalan yang rusak demi kesejahteraan masyarakat, termasuk peningkatan roda perekonomian Desa Wangkelang. Adapun sasaran fisik TMMD meliputi peningkatan jalan Burda sepanjang …

Read More »

Hendi Tekankan Gotong Royong Jadi Kunci Transformasi Kota Semarang

Semarang,koranpelita.com Pemerintah Kota Semarang memecahkan rekor dan menerima penghargaan dari Lembaga Prestasi Indonesia Dunia (Leprid), atas pembagian 4.577 kue merah putih kepada 4.577 peserta apel Pembukaan Hut Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-77, Jum’at (5/8) di Jalan Pemuda Kota Semarang. Wali kota Semarang, Hendrar Prihadi mengucapkan terima kasih kepada seluruh stakeholder yang …

Read More »