Pendidikan

Pustakawan Penggerak Utama Pengembangan Budaya Baca

Jakarta,Koranpelita.com Pengembangan budaya baca dan literasi memang tidak bisa lepas dari peran pustakawan. Pustakawan adalah penggerak utama yang bukan hanya melayani koleksi buku saja, tetapi mendampingi dan membimbing masyarakat untuk menanamkan budaya baca dan kemampuan literasi. Pengembangan budaya gemar membaca dan literasi merupakan salah satu proyek prioritas nasional pada Rencana …

Read More »

Perpusnas dan ATPUSI Kolaborasi Perpustakaan dan Sekolah Hasilkan Inovasi Kemandirian Belajar

Jakarta,Koranpelita.com Gerakan Literasi Sekolah (GLS) yang dikeluarkan berdasarkan Permendikbud Nomor 21 Tahun 2015 bertujuan membiasakan siswa untuk membaca dan menulis guna menumbuhkan budi pekerti. Sehingga di masa depan para siswa memiliki kemampuan literasi tinggi, yakni mampu mengakses, memahami, dan menggunakan informasi dengan cerdas. Sebagai urat nadinya pendidikan, perpustakaan berperan besar …

Read More »

Teliti BPJS Alifah Raih Doktor di PDIM Unissula

Semarang,Koranpelita.com Berhasil mempertahankan disertasinya dalam ujian terbuka promosi doktornya, Alifah Ratnawati, dosen Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi (FE) Unissula, dinyatakan lulus dari Program Studi Doktor Ilmu Manajemen (PDIM), FE, Unissula, pada Selasa (29/9/2020). Promovenda yang mempertahankan disertasinya oleh tim penguji, dinyatakan lulus dengan predikat Cumlaude dengan nilai rata-rata IPK, 3, 89 …

Read More »

FMIPA UPR Selenggarakan Seminar Nasional Secara Virtual

Palangka Raya, Koranpelita.com Di masa pandemi Covid-19, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetauan Alam (FMIPA) Universitas Palangka Raya (UPR) tetap semangat dalam melaksanakan program tahunan FMIPA UPR seperti Seminar Nasional Sains dan Terapan (SNST) ke-3. FMIPA UPR mengadakan SNST ke-3 Santu, 26 September 2020 yang diikuti oleh 7 Keynote speaker, 50 …

Read More »

10 Juta Anak Tanamkan Kebiasaan Melalui “Program Sekolah dan Pesantren Sehat”

Jakarta,Koranpelita.co PT Unilever Indonesia, melalui Unilever Indonesia Foundation kembali hadirkan “Program Sekolah dan Pesantren Sehat”. igagas sebagai program yang terintegrasi dari beberapa pembiasaan sejak 2016, tahun ini telah mencapai misi untuk menjangkau 10 juta anak di 41.847 sekolah dan pesantren di berbagai wilayah Indonesia. Beragam program pelatihan bagi guru dan …

Read More »

Warga Besar SEMACI Harapkan KBM Bisa Tatap Muka

*** Warga SMA Negeri 1  Cibitung Lakukan Bersih Ruangan Belajar Bekasi, koranpelita.com – Pendidik dan Tenaga kependidikan Sekolah Menengah Atas ( SMA ) Negeri 1 Cibitung, diantaranya, Kepala Sekolah, Para Guru, Staf Tata Usaha, Komite Sekolah di bantu siswa dan masyarakat sekitar adakan giat bersih-bersih ruang belajar dan halaman sekitar …

Read More »

Evaluasi Sekolah Tatap Muka Akan Jadi Sistem Adaptasi

Semarang,Koranpelita.com Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengatakan, pihaknya saat ini tengah mematangkan hasil evaluasi simulasi sekolah tatap muka selama dua pekan terakhir yang dilaksanakan di tujuh SMA/SMK. Ganjar menjelaskan, evaluasi yang berjalan hingga hari ini seluruhnya berjalan dengan baik. Pihaknya juga tengah meminta pada Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) untuk …

Read More »

Guru SD dan MI se-Kecamatan Bojongmangu, Ikuti Pelatihan Webblog

Bekasi, koranpelita.com – Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) Kecamatan Bojongmangu bekerjasama dengan Yayasan Gugah Nurani Indonesia (GNI) mengajak para guru yang ada di Bojongmangu untuk meningkatkan dan mengembangkan kemampuan diri dalam bidang pengembangan Teknologi Informasi (IT). Salah satunya, melalui kegiatan pelatihan website dan blog (webblog). Kegiatan pelatihan webblog yang menjadi bagian …

Read More »

Belajar Tatap Muka di Madrasah Mulai Eksis

Aceh Utara, Koran Pelita.com Belajar tatap muka di semua jenjang pendidikan di Aceh Utara mulai normal, meskipun masih skala terbatas hal ini akibat badai virus Corona yg belum pulih. seperti halnya salah satu Madrasah yakni MTSN 1 Aceh Utara belajarnya mulai normal mereka menyambut baik program pemerintah untuk mengizinkan belajar …

Read More »

Kemendikbud Suport Dana Hibah Inovasi Pembelajaran Daring Fisipol UM Palangka Raya

Palangka Raya, Koranpelita.com Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) terus memberikan dorongan kepada Universitas Muhammadiyah (UM) Palangka Raya. Di antaranya dengan memberikan dana hibah bagi UM Palangka Raya dalam upaya peningkatan kualitas layanan pendidikan. Salah satu fakultas yang menerima dana hibah dari Kemendikbud itu adalah Fakultas Ilmu Sosial dan Politik (Fisipol) …

Read More »