Surabaya, koranpelita.com Selama tiga bulan Pasukan Khusus Sat-81 Gultor Kopassus dan Sat Bravo -90 Kopasgat akan menjalani latihan di Sekolah Komando Pasukan Katak (Sekopaska) Pusdiksus Kodikopsla Kodiklatal. Program Pendidikan Kursus Peperangan Laut Khusus TA. 2024 secara resmi di buka oleh Komandan Kodikopsla (Dankodikopsla) Kodiklatal Laksma TNI Muhammad Iwan Kusumah, bertempat …
Read More »Satdik – 3 Kodiklatal Laksanakan Apel Gabungan
Surabaya, koranpelita.com Komandan Satuan Pendidikan (Dansatdik) – 3 Kodiklatal, Kolonel Marinir Harnoko memimpin Apel Gabungan Perdana Antap dan Siswa, bertempat di Satdik 3 Sorong. Rabu (24/04/2024). Pada kesempatan ini Dansatdik menyampaikan ucapan terimakasih kepada seluruh Antap karena peran seluruh jajaran Antap dan pelatih telah mampu menunjukkan grafik positif yang meningkat …
Read More »TNI AL LATIHAN TERBANG MALAM, PUSPENERBAL SIAP MISI KAPANPUN DIBUTUHKAN
Sidoarjo, koranpelita.com TNI Angkatan Laut (TNI AL) dalam hal ini Skuadron Udara 400 Wing Udara 2 Puspenerbal yang merupakan salah satu Skuadron Operasional di bawah Pusat Penerbangan TNI Angkatan Laut (Puspenerbal) melaksanakan latihan terbang di malam hari, dengan menggunakan Helikopter Bell 412 di area latihan sekitar Banjar Kemuning, Sidoarjo, Selasa …
Read More »TINGKATKAN KEKOMPAKAN DAN SOLIDARITAS, PRAJURIT KRI DIPONEGORO-365 LAKSANAKAN OUTBOUND DI LEBANON
Lebanon, koranpelita.com Guna meningkatkan kekompakan dan solidaritas di daerah misi, prajurit KRI Diponegoro-365 (KRI DPN-365) yang tergabung dalam Satgas Maritime Task Force (MTF) TNI Kontingen Garuda (Konga) XXVIII-O/UNIFIL melaksanakan kegiatan outbound bertempat di Dermaga Beirut, Lebanon, Selasa kemarin (23/04). Perlu diketahui bahwa bertugas di kapal perang identik dengan Isolated, Confined …
Read More »DUKUNG WANITA TNI PRIMA, WAKASAL MENGHADIRI SYUKURAN APEL BERSAMA WANITA TNI TAHUN 2024
Jakarta, koranpelita.com Wakil Kepala Staf Angkatan Laut (Wakasal) Laksamana Madya TNI Erwin S. Aldedharma mewakili Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali turut hadir dalam Syukuran Apel Bersama Wanita TNI Tahun 2024 yang bertemakan “Wanita TNI yang PRIMA siap mendukung terwujudnya pertahanan yang tangguh untuk Indonesia Maju” …
Read More »Bilateral Meeting Kasal Bersama Pimpinan Angkatan Laut Negara Sahabat, Ini Yang Dibahas
Jakarta, koranpelita.com Guna meningkatkan hubungan diplomasi antar negara, Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali melaksanakan bilateral meeting dengan beberapa pimpinan Angkatan Laut negara sahabat dalam rangkaian kegiatan Western Pacific Naval Symposium ke-19 yang berlangsung pada tanggal 21-25 April 2024 di Qingdao, China. Pada kesempatan ini Kasal …
Read More »Menhan Prabowo Terima Kunjungan Kehormatan Menlu Singapura
Jakarta, koranpelita.com Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto menerima kunjungan kehormatan The Minister For Foreign Affairs of Singapore (Menteri Luar Negeri Singapura) H.E Mr. Vivian Balakrishnan yang didampingi Duta Besar Singapura untuk Indonesia H.E. Mr. Kwok Fook Seng, di kantor Kementerian Pertahanan, Selasa (23/4/2024). Kedatangan Menlu Singapura ke Kementerian Pertahanan disambut …
Read More »Dankodikmar Kodiklatal Buka Dikjur Calon Prajurit Petarung
Surabaya, koranpelita.com Komandan Kodikmar Kodiklatal Brigjen TNI Marinir Samson Sitohang, resmi membuka Pendidikan Kejuruan Bintara atau Dikjurba dalam Upacara Pembukaan Siswa Dikjurba Angkatan XXXIII dan Dikjurta Angkatan XLVII TNI Angkatan Laut TA. 2024,di Lapangan Ewa Pangalila Kodikmar Gunungsari Surabaya. Selasa (23/04/2024). Tercatat sekitar 300 orang prajurit mengikuti pendidikan yang ditandai …
Read More »Ikut Peringati HUT Puspenerbal Ke-68, Dankodiklatal Fun Bike Bersama Para Pimpinan Kotama TNI AL
Surabaya, koranpelita.com Komandan Kodiklatal Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah mengikuti Fun Bike bersama pimpinan Kotama TNI AL wilayah Surabaya, dalam rangka Peringatan Hari Ulang Tahun Pusat Penerbangan TNI Angkatan Laut (Puspenerbal) Ke – 68 Tahun, dengan rute start dari Kediaman Komandan Kodiklatal di Kertajaya Surabaya hingga Finish di Shelter 400 …
Read More »Komitmen Jaga Stabilitas Keamanan Maritim, Kasal Hadiri “19th Western Pacific Naval Symposium” di Qingdao, China
China, koranpelita.com Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali menghadiri 19th Western Pacific Naval Symposium (WPNS) yang diselenggarakan di Qingdao, China, Selasa (23/04). Western Pacific Naval Symposium merupakan forum yang beranggotakan Angkatan Laut negara-negara di kawasan Pasifik Barat dan sekitarnya, di mana pada tahun ini WPNS mengambil …
Read More »