Tag Archives: Waket DPRD Kalsel

Bang Dhin : Setiap Warga Negara Indonesia Harus Bersikap dan Bertindak Utuh Dalam Lingkup NKRI

Tanah Bumbu, Koranpelita.com Wawasan kebangsaan adalah keutuhan secara nasional, yang juga dapat diartikan sebagai cara pandang yang utuh atau menyeluruh dalam lingkup bangsa Indonesia dan demi kepentingan nasional. Artinya, setiap warga negara Indonesia harus berpikir, bersikap dan bertindak secara utuh menyeluruh dalan lingkup NKRI dan demi kepentingan nasional, bangsa dan …

Read More »

Sosper Perda Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Hj Mariana Diminta Warga Datang Lagi

Tanah Laut, Koranpelita.com Untuk memberikan informasi mendalam dan penyebarluasan materi Peraturan daerah (Perda) tentang Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan anak, Wakil Ketua DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) Hj Mariana S A B, menggelar sosialisasi Di Desa Maluka Baulin, Kecamatan Kurau Kabupaten Tanah Laut, provinsi setempat, Selasa (10/5/2022). Sosialiasi Perda Nomor 11 tahun …

Read More »

Agar Tak Menghambat dan Merugikan Pembangunan, Waket DPRD Kalsel Minta Balai Jalan Selektif Pilih Kontraktor

Wakil Ketua DPRD Kalsel, Muhammad Syaripuddin SE MAP.

Banjarmasin- Koranpelita.com Agar proyek tak bermasalah dan menghambat kelancaran pembangunan, hendaknya panitia lelang selektif memilih dan menentukan pemenangnya. Hal itu disampaikan Wakil Ketua (Waket) DPRD Kalsel Muhammad Syaripuddin, menyikapi ramainya pemberitaan media massa terkait pembangunan proyek Jalan di kawasan Liang Anggang yang dinilai bermasalah, karena belum rampung dan cukup lama …

Read More »

Waket DPRD Kalsel: Corona Merajalela, Stunting Jangan Terlupa Dan Harus Dituntaskan Bersama

Banjarmasin, Koranpelita.com. Masih tingginya kasus stunting di Kalimantan Selatan (Kalsel) disikapi serius oleh wakil rakyat diprovinsi. Karenanya, meminta masalah ini harus dituntaskan bersama-sama. Secara nasional, angka stunting pada 2020 sekitar 27,6 persen dan diharapkan pada 2024 menurun menjadi 14 persen. Adapun faktor penyebab Stunting di Indonesia adalah kurangnya pengetahuan ibu …

Read More »

Menimbang Kondisi Yang Tak Tepat, Waket DPRD Kalsel Minta Anggaran Mobdin 3,2 M Ditunda, Roy : Itu Kebesaran Hati

Banjarmasin, Koranpelita.com Menimbang momentum yang tak tapat, karena kondisi kehidupan dan prekonomian masyarakat kini sedang terpuruk akibat dilanda pandemi Covid-19, Wakil Ketua DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) M Syarifuddin, meminta agar alokasi anggaran sebesar Rp 3,2 Miliar untuk pengadaan tiga unit mobil dinas (mobdin) yang diperuntukan bagi para Wakil Ketua DPRD, …

Read More »

Waket DPRD Kalsel, Ingatkan Kesiapan Alat dan Protokol Kesehatan Saat Pemilukada 2020.

Banjarmasin, Koranpelita.com Wakil Ketua DPRD Kalsel, M Syaripuddin, mengingatkan, penyelenggaraan Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) Tahun 2020 diperkirakan akan dilaksanakan di tengah situasi pandemik Covid-19 masih berlangsung. Dalam kondisi tersebut tentunya diperlukan kesiapan dari semua pihak, baik pemerintah daerah, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi, KPU Kabupaten/Kota, dan seluruh stakeholder terkait, …

Read More »

Bang Dhin Bantu APD ke RSUD Tanah Laut Kalsel

Pelaihari, Koranpelita.com Anggota DPRD Provinsi M Syaripuddin,SE, Wakil ketua DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) kembali menyerahkan bantuan Alat Pelindung Diri (APD) dan masker bagi tenaga medis Fasus Ex Rumah Sakit Umum Daerah Hadji Boejasin Pelaihari Kabupaten Tanah Laut Provinsi Kalsel. Syaripuddin yang akrab disapa Bang Dhin ini menyerahkan alat perlindungan diri …

Read More »