Tag Archives: libur lebaran

Jumlah Pemudik Lebaran 2024 di Jateng Mencapai 16,86 juta Orang

SEMARANG,KORANPELITA – Pada musim lebaran kali ini jumlah pemudik yang masuk dan melintas di Jawa Tengah pada Lebaran 2024 mencapai 16,86 juta orang. “Pada arus balik, jumlah orang yang keluar Jateng sekitar 13,58 juta orang. Sehingga diperkirakan sebanyak 19 persen atau 3,26 juta orang belum kembali ke perantauan,” kata Pelaksana …

Read More »

Libur Lebaran Jumlah Wisatawan di Kota Semarang Capai 350 Ribu Pengunjung

SEMARANG,KORANPELITA – Jumlah wisatawan di Kota Semarang, Jawa Tengah (Jateng) mengalami peningkatan signifikan selama libur Lebaran 2024. Lonjakan wisatawan tersebut tertinggi di Jateng dengan angka mencapai 340 persen. Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu mengungkap, Little Netherlands Kota Lama menduduki peringkat pertama sebagai destinasi wisata yang paling banyak dikunjungi wisatawan. …

Read More »

Libur Lebaran, Kunjungan Wisata Ke Kota Semarang Sebanyak 162 Ribu Orang

SEMAANG,KORANPELITA – Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Semarang menyebut jumlah kunjungan wisata ke Ibu kota Jawa Tengah mengalami peningkatan 32 persen hingga hari ketiga libur Lebaran tahun 2024 ini. ” Jumlah kunjungan wisata ke Kota Semarang sampai kemarin mencapai 162 ribu. Hari ini data belum masuk, namun kalau dihitung …

Read More »

H-10 Lebaran, Tiket KA Lebaran 2024 di Daop 4 Semarang Masih Tersedia

Semarang,koranpelita.com – PT Kereta Api Indonesia (Persero) mencatat tiket kereta api masa Angkutan Lebaran 2024 masih tersedia. Berdasarkan pantauan pada Minggu 31 Maret 2024, tiket KA pada masa Angkutan Lebaran 2024 di wilayah Daop 4 Semarang, yang telah terjual untuk keberangkatan KA tanggal 31 Maret 2024 (H-10) sampai dengan 21 …

Read More »

Bank Kalsel Setia Melayani di Momen Libur Lebaran

Banjarmasin, Koranpelita.com Sehubungan menghadapi hari libur bersama dalam rangka Hari Raya Idul Fitri 1444 H yang jatuh pada tanggal 21 April 2023 mendatang, Bank Kalsel setia melayani. Karena itu disampaikan. 1. Waktu operasional terakhir di bulan Ramadan adalah pada hari Selasa, tanggal 18 April 2023. Bank akan kembali beroperasional seperti …

Read More »