Tag Archives: # KPU Jateng

Ahmad Luthfi-Taj Yasin Siapkan Mitigasi ‘Supermarket Bencana’ di Jateng: Aplikasi, Desa Tangguh Hingga Desalinasi

SEMARANG,KORANPELITA–  Debat kedua Pilkada Jawa Tengah 2024 menyoroti topik penting tentang kesiapsiagaan bencana, mengingat Jawa Tengah (Jateng) merupakan salah satu dari lima provinsi di Indonesia yang paling rentan bencana alam. Berdasarkan data BNPB tahun 2023, Jateng mencatatkan 102 kasus longsor, 95 banjir, dan 21 kekeringan—angka yang diperkirakan akan meningkat setiap …

Read More »

Debat Soal Ekonomi Kreatif Desa-Kota di Jateng, Ahmad Luthfi Ungkap Solusi Gen Z dengan Kartu Zilenial

SEMARANG,KORANPELITA– Debat kedua Pilkada Jawa Tengah (Jateng) 2024 semakin memanas saat kedua pasangan calon, Andika Perkasa-Hendrar Prihadi dan Ahmad Luthfi-Taj Yasin Maimoen, menyoroti isu kesenjangan ekonomi antara desa dan kota yang hingga kini masih menjadi tantangan besar bagi provinsi tersebut. Dengan tema debat yang berfokus pada “Membangun Infrastruktur dan Ketahanan …

Read More »

Video Viral Kapolda Enggan Bersalaman Dengan Andika Perkasa. Ini Kata Kabidhumas

SEMARANG,KORANPELITA – Munculnya video yang terkesan Kapolda Jateng, Irjen Pol Ribut Hari Wibowo tidak bersedia menyalami Calon Gubernur Jateng, Andika Perkasa kini menjadi trending topik di berbagai media dan ada yang berkomentar tentang peristiwa tersebut sehingga membuat banyak orang bertanya-tanya kenapa hal itu bisa terjadi. Agar kejadian itu tidak berkepanjangan, …

Read More »

KPU Jateng Gelar Pleno Terbuka, Andika- Hendi No.1 Ahmad Lutfhi-Taj Yasin No 2

Semarang,KORANPELITA.com– KPU Jateng melakukan rapat pleno terbuka pengundian nomor di jalan veteran Semarang Jawa Tengah. Dalam pengambilan nomor tersebut Cagub – Cawagub Ahmad Luthfi-Taj Yasin mendapat nomor urut 2, dan pasangan Cagub Cawagub Andika-Hendi mendapat nomor urut 1. Kepastian nomor urut tersebut didapat setelah kedua paslon mengikuti pengundian nomor urut …

Read More »

KPU Jateng: Dua Pasangan Calon Pilkada Jateng Belum Penuhi Syarat Administrasi

Semarang,KORANPELITA com– Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jawa Tengah menyebut kedua bakal pasangan calon pada Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah 2024, hingga kini  belum memenuhi syarat dokumen administrasi pencalonan. “Kedua bakal pasangan calon masih belum memenuhi syarat. Perbaikan syarat administrasi ditentukan hingga 8 September 2024,” kata Ketua KPU Provinsi …

Read More »

Dua Paslon Cagub dan Cawagub Cek Kesehatan Bersama di RS Kariadi Semarang

Semarang,KORANPELITA.com -Pasangan Bakal Calon Gubernur Jawa Tengah (Jateng) Jenderal TNI (Purn) Muhammad Andika Perkasa dan dan Bakal Calon Wakil Gubernur Jateng Hendrar Prihadi (Hendi menjalani tahapan pemeriksaan kesehatan di Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) dr Kariadi Semarang, Kamis (29/8/2024). Pemeriksaan kesehatan terhadap Andika Perkasa dan Hendrar Prihadi itu sebagai salah …

Read More »

Diiringi Sholawatan dan Rebana Akhmad Lutfhi – Gus Yasin Daftar Ke KPU Jateng

Semarang,KORANPELITA.com- Ribuan elemen masyarakat dari berbagai daerah dan pondok pesantren sambil membaca sholawatan serta rebana, mengiringi pendaftaran  pasangan Akhmad Lutfhi dan Gus Yasin mendaftar Ke KPU Jateng. Dengan diantar wakil presiden terpilih Gibran Rakabuming Raka dan belasan  partai pendukung dan koalisinya, tampak juga Gus Yusuf Chudlori, Ketua PKB Jawa Tengah …

Read More »

Pendaftaran Paslon Cagub dan Cawagub Jateng PDI Perjuangan Andika Perkasa dan Hendi Diiringi Tarian Nusantara 

Semarang,KORANPELITA.com– Hari pertama KPU provinsi membuka pendaftaran calon gubernur dan wakil gubernur dalam Pilkada serentak Provinsi Jateng 2024, pasangan calon dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI -P) Andika Perkasa dan Hendrar Prihadi menyerahkan berkas ke KPU Jateng jalan Veteran Semarang. Pendaftaran yang diiringi ribuan kader PDI perjuangan dan dengan tari …

Read More »

Rekapitulasi DPS dan Penetapan TPS Lokus Pilgub Jateng 2024

SEMARANG,KORANPELITA – Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jawa Tengah, Handi Tri Ujiono menyebutkan, hingga kini pihaknya telah menyelesaikan rekapitulasi Daftar Pemilih Sementara (DPS) untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Tengah 2024. Setelah rapat pleno terbuka yang membahas rekapitulasi DPS tingkat Provinsi Jawa Tengah, di Hotel Patra Jasa Semarang,Jumat (16/8/2024). Handi …

Read More »

Pj Gubernur Jateng Kawal Kabupaten/Kota yang Belum Tuntaskan Anggaran Pilkada

SEMARANG,KORANPELITA – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana akan mengawal dan mendorong pemerintah kabupaten/kota di wilayahnya yang belum menuntaskan penganggaran Pilkada 2024. “Di kabupaten/kota masih ada yang belum tuntas, akan kita pantau dan kawal untuk diselesaikan. Waktu semakin dekat untuk pendaftaran (Paslon) dan pemungutan suara akan dilaksanakan pada 27 …

Read More »