Banjarmasin, Koranpelita.com Anggota DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) Dr.H.Karlie Hanafi Kalianda, SH.MH prihatin atas meningkatnya kasus kekerasan pada anak, khususnya di wilayah Kabupaten Barito Kuala. “Kekerasan terhadap anak adalah masalah serius yang membutuhkan perhatian bersama. Harus ada upaya yang komprehensif untuk mengatasi kasus-kasus kekerasan pada anak yang setiap harinya semakin banyak …
Read More »Karli Hanafi : Masyarakat Kalsel Kembali Suarakan Kerinduan Terhadap Penataran P4 LP
Banjarmasin, Koranpelita.com Untuk kesekian kalinya masyarakat menyatakan kerinduan terhadap Penataran Pedoman Penghayatan dan Pengalaman Pancasila atau (P4) sebagai salah satu upaya menjaga nilai-nilai luhur Bangsa Indonesia agar tidak tergerus zaman. Hal itu terungkap ketika anggota DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) Dr H Karlie Hanafi Kalianda SH MH melakukan Sosialisasi Revitalisasi …
Read More »Gubernur Kalsel Apresiasi Kinerja Pansus Raperda Perlindungan dan Pemberdayaan Koperasi dan Usaha Kecil
Banjarmasin, Koranpelita.com Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) H Sahbirin Noor mengapresiasi kinerja Panitia khusus (Pansus) yang telah bekerja dengan baik dan mampu menyelesaikan pembahasan Raperda tentang Perlindungan dan Pemberdayaan Koperasi dan Usaha Kecil. Apresiasi dan teriman kasih disampaikan gubernur yang akrab disapa Paman Biarin ini melalui Sekretaris Daerah Kalsel, Roy Rizali …
Read More »DPRD Kalsel Setujui Permintaan Hibah Alkes Milik Pemprov Kalsel Untuk Pemkab Tanah Bumbu
Banjarmasin, Koranpelita.com DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) menyetujui permohonan hibah alat kesehatan (alkes) dari Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalsel untuk Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu. Persetujuan itu diputuskan dalam Rapat Paripurna DPRD Kalsel dipimpin Ketua DPRD Kalsel, Supian HK dan dihadiri Gubernur Kalsel, H Sahbirin Noor diwakili Sekretaris Daerah Provinsi Kalsel, Roy …
Read More »Raperda APBD Kalsel Tahun Anggaran 2024 Disetujui Jadi Perda, Gubernur Ingatkan SKPD Jangan Asal-Asalan Mengelolanya.
Banjarmasin, Koranpelita.com Raperda APBD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) Tahun 2024 Rp 10 Triliun lebih disetujui jadi Perda. Persetujuan ditandatangi Gubernur Provinsi Kalsel H. Sahbirin Noor bersama Ketua DPRD Kalsel, dalam rapat Paripurna DPRD Kalsel, di Banjarmasin, Kamis (16/11/2023). Sebelum diputuskan, jurubicara Badan anggran (Banggar) DPRD Kalsel, H Sahrujani menyampaikan nota …
Read More »Gubernur Apresiasi Dua Raperda Inisiatif Dewan Dan Berharap Kalsel Lebih Berkembang
Banjarmasin, Koranpelita.com Gubernur Kalimantan Selatan (Kalsel) H Sahbirin Noor, mengapresiasi dua buah Rancangan peraturan daerah (Raperda) inisiatif yang disampaikan DPRD Kalsel. Apresiasi tersebut disampaikan gubernur melalui Plt. Asisten III Bidang Administrasi Umum dan Pembangunan Setda Provinsi Kalsel, Hermansyah dalam Rapat Paripurna dipimpin Wakil Ketua DPRD Kalsel, Muhammad Syaripuddin, di Banjarmasin, …
Read More »Dirapat Paripurna Disampaikan, APBD-Perubahan Tahun 2023, Pendapatan Daerah Rp 9,087 Triliun dan Belanja Daerah Rp10,007 Triliun
Banjarmasin, Koranpelita.com Pada APBD-Perubahan Tahun 2023, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Selatan (Kalsel) mematok pendapatan daerah senilai Rp9,087 triliun dan belanja daerah Rp10,007 triliun. Hal itu diungkapkan Gubernur Kalsel, H Sahbirin Noor, yang disampaikan Sekretaris Daerah Provinsi Kalsel, Roy Rizali Anwar, dalam Rapat Paripurna penjelasan Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang APBD-P Provinsi …
Read More »Driver Online Kalsel Sampaikan Aspirasi ke DPRD Kalsel, Dishub Siap Kaji SK Gubernur Nomor 188.44/0184/KUL/2023
Banjarmasin, Koranpelita.com Massa yang tergabung dalam Driver Online Kalimantan Selatan Bersatu ( DOKB) mengelar aksi unjukrasa di depan Gedung DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) di Banjarmasin, Selasa (15/8/2023) pagi. Massa driver ojol yang datang menggunakan unit mobil masing-masing praktis memadati ruas Jalan Lambung Mangkurat. Mereka juga membawa sejumlah spanduk berisi …
Read More »Gaungkan Kembali Slogan Memasyarakatkan Olahraga dan Mengolahragakan Masyarakat, Lutfi Gelar Sosperda
Kabupaten Batola, Koranpelita.com Tingkatkan kesadaran masyarakat dalam menjaga kesehatan dan kebugaran, Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel), H. M. Lutfi Saifuddin, menggelar Sosialisasi Peraturan Daerah Provinsi Kalsel (Sosper) Nomor 10 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Keolahragaan, di Warung Soto Kuin Haji Atas Jembatan, Kabupaten Barito Kuala (Batola) Jum’at (11/8/2023) …
Read More »Di HUT Ke-73 Kalsel, Eksekutif Apresiasi Sumbangsih DPRD Membangun Banua
Banjarmasin, Koranpelita.com Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) mengapresiasi wakil rakyat di ” Rumah Banjar”, kerena dinilai telah memberikan sumbangsih dan komitmennya dalam rangka ikut serta membangun daerah. Apresiasi tersebut diberikan oleh Gubernur Kalsel, H. Sahbirin Noor dalam sambutan yang dibacakan Wakil Gubernur Kalsel, H. Muhidin pada Rapat Paripurna DPRD Kalsel …
Read More »