News

Rakor Pengamanan Lebaran 2024, Pangdam IV/Dip : Mari Kita Siapkan Bersama

Semarang,koranpelita.com – Pangdam IV/Diponegoro Mayjen TNI Deddy Suryadi, S.I.P., M.Si., menjadi narasumber pada Rapat Koordinasi Pengamanan Hari Raya Idul Fitri 1445 H bersama Forkopimda Jateng yang digelar di Gedung Gradhika Bhakti Praja. Senin (1/4/2024). ” Pelaksanaannya kegiatan tesebut merupakan lanjutan dari Rapat sebelumnya, yang digelar di Magelang pada (28/3) dengan …

Read More »

Antisipasi Kecelakaan, Pemprov Jateng Tingkatkan Pengawasan Ramp Check Angkutan Mudik Lebaran

Semarang,koranpelita.com – Sekertaris Daerah Provinsi Jawa Tengah mengatakan, akan meningkatkan pengawasan kegiatan ramp check pada kendaraan yang akan digunakan sebagai angkutan lebaran. “Kita dari Pemprov mengawasi. Jadi semua yang berkaitan dengan kendaraan umum kan harus ramp check” ujar Sumarno saat rapat koordinasi persiapan angkutan Lebaran 2024 Provinsi Jateng di Mapolda …

Read More »

H-10 Lebaran, Tiket KA Lebaran 2024 di Daop 4 Semarang Masih Tersedia

Semarang,koranpelita.com – PT Kereta Api Indonesia (Persero) mencatat tiket kereta api masa Angkutan Lebaran 2024 masih tersedia. Berdasarkan pantauan pada Minggu 31 Maret 2024, tiket KA pada masa Angkutan Lebaran 2024 di wilayah Daop 4 Semarang, yang telah terjual untuk keberangkatan KA tanggal 31 Maret 2024 (H-10) sampai dengan 21 …

Read More »

Penggerebekan Pabrik Pil Koplo, Wali Kota Semarang Akan Evaluasi Perizinan

Semarang,koranpelita.com – Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu menaruh perhatian serius terhadap penggerebekan pabrik pil koplo di Kawasan Industri Candi Gatot Soebroto Ngaliyan, Kota Semarang, Senin (25/3/2024). Mbak Ita, sapaan akrabnya mengatakan, temuan tempat produksi pil koplo yang dilakukan oleh Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM), Badan Intelijen Negara (BIN), …

Read More »

Semarang Jadi Tuan Rumah Puncak Acara Hari Keluarga Nasional Ke-31

Semarang,koranpelita.com  – Kota Semarang akan kembali menjadi tuan rumah kegiatan Nasional oleh Pemerintah Pusat. Setelah sukses menjadi tuan rumah Hari Anak Nasional di 2022 oleh Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak RI, kali ini Semarang ditunjuk menjadi tuan rumah Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-31 tahun. Harganas merupakan kegiatan rutin yang …

Read More »

BKKBN RI Pilih Jateng Jadi Tuan Rumah Harganas ke-31

Semarang,koranpelita.com – Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) RI memilih Kota Semarang dan Provinsi Jawa Tengah, menjadi tuan rumah puncak peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-31 pada 13 Juni 2024 mendatang. BKKBN punya alasan dalam pemilihan tersebut. Pertama, karena Indeks Pembangunan Keluarga Provinsi Jateng dan Kota Semarang sudah di …

Read More »

Jelang Lebaran, Jalan Utama di Jateng Siap Dilintasi Pemudik Lebaran 2024

Semarang,koranpelita.com- Menghadapi lebaran mendatang fasilitas jalan untuk publik terus diperhatikan. Pemerintah memastikan jalan-jalan yang ada di Jawa Tengah, kini siap dilintasi pemudik lebaran 2024. Kepala Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional (BBPJN) Jateng-DIY, Rien Marlia menyampaikan, kondisi jalan nasional di Jawa Tengah maupun di DIY dalam kondisi yang lebih mantap dibandingkan tahun …

Read More »

Rumah Rusak Terdampak Banjir, Pemprov Jateng Mulai Siapkan Perbaikan

Semarang,koranpelita.com – Beberapa daerah yang terdampak banjir belakangan ini, terutama rumah warga yang rusak akibat musibah tersebut mulai dilakukan pendataan. Pemerintah Provinsi Jawa Tengah mulai mempersiapkan rehabilitasi rumah rusak yang terdampak banjir di wilayahnya. Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mengatakan, penanganan bencana banjir di Kabupaten Demak terus dikebut. …

Read More »