Amuntai, Koranpelita.com Masyarakat Hulu Sungai Utara (HSU) merasa bersyukur, karena salahsatu aspirasi mereka yaitu pengerukan kanal dan sungai bakal ditindaklajuti Ketua DPRD Kalsel untuk direalisasiksan. Karena, aspirasi yang pernah disampaikan pada tahun lalu oleh masyarakat di Kecamatan Danau Panggang Kabupaten HSU ini dinilai sangat penting guna meminimalisir potensi banjir seperti …
Read More »Di Reses Anggota DPRD Kalsel Syahrudin, Warga Gambut Minta Aturan Ketat Penanganan Banjir
Gambut, Koranpelita.com Salahsatu warga Kecamatan Gambut, Kabupaten Banjar, Heriyadi, meminta Wakil Rakyat di DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) agar membuat aturan ketat dalam penanganan masalah banjir dan pendidikan. Hal itu disampaikan Heriyadi dalam sesi tanya-jawab, saat Anggota DPRD Kalsel Syahrudin, S Ag menggelar reses di Dapil II di Kec Gambut Kab …
Read More »Sinergi ‘Merah-Putih’ Bersama BUMN, Upaya Bank Kalsel Untuk Mendukung Pemulihan Ekonomi
Banjarmasin, Koranpelita.com Dinamika pandemi Covid-19 membuat kondisi perekonomian berbagai negara di dunia kian tertekan. Bahkan, proses vaksinasi yang dilaksanakan oleh pemerintah di berbagai negara dibayangi munculnya varian baru virus Covid-19. Karenanya, upaya pemulihan ekonomi harus tetap berdampingan dengan upaya menekan angka sebaran virus, mengingat kedua elemen diatas tak dapat terpisah …
Read More »DPRD Kabupaten HSU Belajar Sosper ke DPRD Kalsel, Perda Wajib Disosialisasikan
Banjarmasin, Koranpelita.com Untuk mempelajari mekanisme kegiatan sosialisasi peraturan daerah (Sosper), DPRD Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU) melaksanakan kunjungan kerja (Kunker) ke DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) Kunker idipimpin Wakil Ketua DPRD HSU Mawardi SH, MM didampingi Ketua Bapemperda DPRD HSU Junaidi, S.Sos beserta rombongan, yang diterima Kepala Bagian Perencanaan dan …
Read More »Desa Manggala Melawi Gelar Musrenbangcam
Melawi, Koranpelita.com Desa Manggala kecamatan Pinoh Selatan Kabupaten Melawi menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat Kecamatan di balai desa, selasa (2/2/2021). Musrenbang Tingkat Kecametan adalah forum musyawarah tahunan di tingkat kecamatan dan untuk mendapatkan masukan mengenai kegiatan prioritas pembangunan di desa yang didasarkan pada masukan dari desa – desa dan …
Read More »Peringati HUT Satpam Ke 40, Wakapolda Kalteng Ikuti Secara Virtual
Palangka Raya, Koranpelita.com. Satpam adalah satuan kelompok petugas yang dibentuk oleh instansi/proyek/badan usaha untuk melakukan keamanan fisik (physical security) dalam rangka penyelenggaraan keamanan swakarsa di lingkungan kerjanya. Tepat hari ini genap berusia 40 tahun. Dalam rangka memperingati HUT satpam ke 40, Kapolda Kalteng Irjen Pol. Dr. Dedi Prasetyo, M.Hum., M.Si., …
Read More »Jelang Kunjungan Presiden Ke Kalteng, Kapolda Bersama Gubernur dan Danrem Tinjau Food Estate
Palangka Raya, Koranpelita.com. Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) diandalkan oleh Presiden Republik Indonesia Ir Joko Widodo sebagai lumbung pangan nasional (food estate), tepatnya di Kabupaten Pulang Pisau, Kapuas dan Gunung Mas. Dalam waktu dekat, direncanakan Presiden Joko Widodo kembali akan menyambangi food estate tersebut. Terkait hal tersebut, Kapolda Kalteng Irjen Pol. …
Read More »Jumlah Covid-19 Meningkat, Kapolda: Tetap Patuhi Prokes
Palangka Raya, Koranpelita.com. Berbagai upaya Polda Kalimantan Tengah (Kalteng) untuk meminimalisir penyebaran Virus Corona di Bumi Tambun Bungai baik melalui Operasi Yustisi yang melibatkan instansi terkait maupun dengan sosialisasi yang dilakukan oleh Satgas Covid-19 Polres dan jajarannya. Bahkan, untuk meminimalisir penyebaran, Polda Kalteng telah melakukan koordinasi secara masif agar penerapan …
Read More »Zulva : Demokrat Kalsel Konsisten dan Setia Dengan Kepemimpinan AHY
Banjarmasin, Koranpelita.com Ketua Umum DPP Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). AHY mengungkap, adanya upaya mengkudeta dirinya dari Partai Demokrat. Upaya ini disebut AHY merupakan bagian untuk menjadikan Partai Demokrat sebagai kendaraan politik bagi kelompok tertentu. Menurut AHY, ajakan dan komunikasi itu dilakukan dengan melalui telepon maupun pertemuan langsung. Kudeta …
Read More »Kajati Kalsel Serahkan Bantuan Uang Tunai Kepada Tiga Kajari Untuk Korban Banjir
Banjarmasin, Koranpelita.com Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalimantan Selatan (Kalsel) kembali memberikan bantuan untuk korban musibah banjir bagi masyarakat di provinsi setempat. Bantuan berupa uang tunai masing-masing senilai Rp 20 juta tersebut diserahkan oleh Kepala Kejati (Kajati) Kalsel, Rudi Prabowo Aji, secara simbolis kepada tiga Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) dihalaman kantor Kejati …
Read More »