Tag Archives: #usm

USM dan Pemprov Kolaborasi Bangun Living Laboratory di DAS Bodri

Semarang,koranpelita.com  – Universitas Semarang (USM) dan Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menggelar rapat koordinasi untuk membangun living laboratory di Daerah Aliran Sungai (DAS) Bodri, Kabupaten Kendal pada 20 Desember 2023. Rapat yang dipimpin oleh Biro Infrastruktur dan Sumber Daya Alam Setda Provinsi Jawa Tengah, Eni Lestari ST MT tersebut melibatkan berbagai …

Read More »

USM Terima Dua Penghargaan dari LLDikti Jateng

Semarang,koranpelita.com Universitas Semarang (USM) menerima penghargaan untuk kategori Indeks MBKM terbaik dan Satgas PPKS perguruan tinggi, yang terdaftar di Portal PPKS Kemendikbudristek dari Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi Wilayah VI Jawa Tengah di Hotel Patra Jasa pada 19 Desember 2023. Penghargaan diserahkan langsung oleh Kepala LLDikti Wilayah 6 Jateng, Bhimo Widyo …

Read More »

Rektor USM, Peneliti dari 9 Negara Ikuti 1st ICTECA 2023 USM

Semarang,koranpelita.com – ”Teknologi, engineering, computer application telah merambah ke seluruh aspek kehidupan. Maka dari ICTECA yang pertama ini, kami optimistis dalam waktu ke depan akan menjadikan kegiatan ini terselenggara secara rutin setiap tahun”. Hal tersebut dikatakan Rektor Universitas Semarang (USM), Dr Supari ST MT saat ditemui di ruang kerjanya pada …

Read More »

USM Akan Gelar Konferensi Internasional Terindeks Scopus

Semarang,koranpelita.com – Universitas Semarang akan menggelar 1st International Conference on Technology, Engineering, and Computing Applications (ICTECA) 2023 dengan tema “Trends in Technology Development In the Era Of Society 5.0” pada 20 Desember 2023. Rektor USM, Dr Supari ST MT akan memberikan Opening Speech. Kegiatan tersebut akan menghadirkan keynote speaker dari …

Read More »

USM Raih Penghargaan Kampus Berdedikasi dari Puspresnas Kemendikbudristek

Semarang,koranpelita com – Universitas Semarang (USM) meraih penghargaan sebagai perguruan tinggi berdedikasi pada Puncak Persembahan Karya Talenta Emas Indonesia 2023 dengan tema ”Merdeka Berprestasi, Talenta Emas Menginspirasi” di Teater Tanah Airku, TMII, Jakarta pada 14 Desember 2023. Kegiatan tersebut dihadiri para talenta berprestasi terpilih peraih medali dari setiap perwakilan Ajang …

Read More »

Tim Basket USM Juara III Liga Mahasiswa Nasional 2023

Semarang,koranpelita com – Tim Basket USM keluar sebagai juara III dalam Liga Mahasiswa Nasional (Lima) Mandiri tahun 2023 yang diselenggarakan di GOR Kertajaya Surabaya pada 6 – 9 Desember 2023. Tim basket putra USM harus puas meraih juara III setelah di semifinal kalah dari Perbanas dengan skor 61-69. Namun beberapa …

Read More »

Bidang Kemahasiswaan USM Gelar Musker Organisasi Mahasiswa

Salatiga, koranpelita.com – Bidang Kemahasiswaan Universitas Semarang menggelar Musyawarah Kerja Organisasi Mahasiswa (Musker Orma) di Bukit Soka Salatiga pada 8-10 Desember 2023. Kegiatan dibuka Wakil Rektor III USM, Dr Muhammad Junaidi SHI MH. Dihadiri antara lain Ketua Senat USM Prof Dr Hardani Widhiastuti, Wakil Rektor I USM Prof Dr Ir …

Read More »

KIP Jateng Lakukan Uji Publik di USM Diikuti 90 Badan Publik

Semarang,koranpelita.com- Komisi Informasi Provinsi Jawa Tengah melakukan uji publik untuk menilai kepatuhan badan publik yang ada di Jawa Tengah, dalam hal keterbukaan informasi 5 – 6 Desember 2023 di Auditorium Ir. Widjatmoko Universitas Semarang. Ketua Komisi Informasi Provinsi Jawa Tengah Indra Ashoka Mahendrayana mengatakan, hingga pada di titik uji publik …

Read More »