Tag Archives: UPZ Bank Kalsel

UPZ Bank Kalsel Bantu Recovery Kabupaten HST Pasca Banjir.

Banjarmasin, Koranpelita.com Awal tahun 2021, masyarakat Kalimantan Selatan (Kalsel) dibuat tersentak atas musibah banjir yang melanda di beberapa kabupaten dan kota di provinsi ini. Meski saat ini aktivitas keseharian masyarakat telah berjalan kembali, namun dampaknya masih dirasakan hingga saat ini khususnya oleh masyarakat di Kabupaten Hulu Sungai Tengah (HST). Seperti …

Read More »

Tak Hanya CSR, UPZ Bank Kalsel Juga Kumpulkan dan Salurkan Zakat Infak dan Sedekah

Banjarmasin, Koranpelita.com Tak hanya memiliki tanggungjawab ekonomis dalam perolehan profit maupun dividen, Bank Kalsel sebagai suatu lembaga keuangan yang berbentuk Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) tentunya menaruh perhatian khusus dalam kegiatan sosial sebagai bentuk kepedulian pada lingkungan sosial kemasyarakatan. Corporate​ Social Responsibility (CSR) Bank Kalsel yang selama ini aktif mendukung …

Read More »

Dua Musala di Barabai Peroleh Batuan UPZ Bank Kalsel

Barabai, Koranpelita.com Sebagai bentuk kepedulian, Bank Kalsel menyalurkan bantuan renovasi langgar atau Musala, di Jalan Brigjend Hasan Basri RT 05 RW 02 Desa Telaga Air Mata, Kecamatan Barabai Kabupaten Hulu Sungai Tengah (HST) Provinsi Kalimantan Selatan. Bantuan diserahkan langsung oleh Kepala Bank Kalsel Cabang Barabai, Aly Rizqan didampingi Kepala Seksi …

Read More »