Semarang,koranpelita.com – Masalah penanganan stunting di Kota Semarang mendapat pujian dari Executive Director Asia Pacific Centre for Ecohydrology (APCE)-UNESCO C2C, Prof Ignas Sutapa. Terbukti beberapa upaya yang telah dilakukan yaitu pemenuhan gizi bagi ibu hamil atau calon ibu dan anak periode 1000 hari, sosialisasi peran orang tua, serta kesehatan lingkungan …
Read More »Wakil Rakyat Kalsel Ingin UNESCO Akui Geopark Meratus Geopark Global
Banjarmasin, Koranpelita.com Wakil Ketua DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) Hj Mariana, menginginkan UNESCO mengakui Geopark Meratus sebagai Global Geopark. Alasan pengakuan yang ingin diperoleh dari Organisasi Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) bidang Pendidikan, Ilmu Pengetahuan dan Kebudayaan Dunia, ini karena Geopark Meratus merupakan “atapnya Kalsel” atau bagian dari paru-paru dunia. Keinginan tersebut disampaikan …
Read More »