Tag Archives: # Selesaikan Konflik Agraria

Reforma Agraria Sudah Baik, Pemprov Jateng Telah Selesaikan Konflik Agraria 18.015 Bidang Tanah

SEMARANG,KORANPELITA–  Capaian pemerintah Provinsi Jawa Tengah dalam reforma agraria dinilai sudah baik, salah satunya telah menyelesaikan konflik agraria kurang lebih 18.015 bidang tanah. “Kalau dari sisi kinerja reforma agraria di Jawa Tengah, mungkin secara keseluruhan sudah lumayan bagus. Permsalahan-permasalahan sengketa tanah, status tanah,  juga sudah banyak yang diselesaikan,” kata Sekretaris …

Read More »