Tag Archives: PJ Gubernur Jateng

Pj Gubernur Jateng Kawal Kabupaten/Kota yang Belum Tuntaskan Anggaran Pilkada

SEMARANG,KORANPELITA – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana akan mengawal dan mendorong pemerintah kabupaten/kota di wilayahnya yang belum menuntaskan penganggaran Pilkada 2024. “Di kabupaten/kota masih ada yang belum tuntas, akan kita pantau dan kawal untuk diselesaikan. Waktu semakin dekat untuk pendaftaran (Paslon) dan pemungutan suara akan dilaksanakan pada 27 …

Read More »

Pj Gubernur Jateng Ajak Masyarakat Membumikan Nilai-nilai Pancasila

SEMARANG,KORANPELITA – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mengajak seluruh elemen masyarakat di wilayahnya untuk terus membumikan nilai-nilai Pancasila, agar menjadi pedoman dalam setiap aspek kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. “Nilai-nilai Pancasila di antaranya sikap inklusivitas, toleransi, dan gotong royong. Hal ini sebenarnya sudah dilaksanakan oleh masyarakat Jateng,” kata …

Read More »

Wapres Ma’ruf Amin Resmikan Layanan Fast Track, Permudah Layanan Jamaah Haji

SURAKARTA,KORANPELITA -Wakil Presiden RI Ma’ruf Amin yang didampingi PJ Gubernur Jateng Nana Sudjana, meresmikan operasional layanan fast track di Bandara Adi Soemarmo bagi jamaah calon haji embarkasi Surakarta, pada Jumat, (31/5/2024). Setelah melakukan peresmian, Ma’ruf Amin dan Nana Sudjana langsung mengecek operasional layanan fastrack. Selain itu, juga berinteraksi dengan jamaah …

Read More »

Dorong Peningkatan Ekspor dan Investasi, PJ Gubernur Jateng Terima Delegasi Amerika Latin dan Karibia

SEMARANG,KORANPELITA – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana menerima kunjungan kehormatan dari delagasi negara-negara di kawasan Amerika Latin dan Karibia di kantornya pada Kamis, 30 Mei 2024. Mereka adalah Kepala Perwakilan Kolombia Jenny Tatiana Rodriguez Espinosa; Kepala Perwakilan Meksiko Ricardo Becerril; Konselor Chili Camila Eggers; Kepala Promosi dan Perdagangan …

Read More »

Bank Jateng Borobudur Marathon 2024, Bakal Rebutkan Hadiah sekitar Rp 2,6 Miliar

SEMARANG,KORANPELITA –  Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meluncurkan penyelenggaraan event Bank Jateng Borobudur Marathon 2024, di Radjawali Semarang Cultural Center, Kota Semarang pada Senin, 27 Mei 2024 malam. Launching tersebut dilakukan bersama Plt Direktur Utama Bank Jateng Irianto Harko Saputro, Ketua Yayasan Borobudur Marathon Liem Chie An, dan Direktur …

Read More »

DI WWF Bali 2024, Pj Gubernur Jateng Sampaikan Pengelolaan Danau Rawa Pening Yang Berkelanjutan

BALI,KORANPELITA.COM– Penjabat (Pj) Gubernur Jateng, Nana Sudjana membahas tentang pengelolaan danau Rawa Pening pada perhelatan World Water Forum (WWF) ke-10 di Nusa Dua Bali, Selasa, 21 Mei 2024 “Pemprov Jateng memang berkomitmen untuk terus secara berkelanjutan, menjadikan Danau Rawa Pening ini bermanfaat bagi masyarakat,” kata Nana di hadapan peserta yang …

Read More »

Bicara di WWF Bali 2024, Pj Gubernur Jateng Sampaikan Pengelolaan Danau Rawa Pening Yang Berkelanjutan

BALI,KORANPELITACOM– Penjabat (Pj) Gubernur Jateng, Nana Sudjana membahas tentang pengelolaan danau Rawa Pening pada perhelatan World Water Forum (WWF) ke-10 di Nusa Dua Bali, Selasa, 21 Mei 2024 “Pemprov Jateng memang berkomitmen untuk terus secara berkelanjutan, menjadikan Danau Rawa Pening ini bermanfaat bagi masyarakat,” kata Nana di hadapan peserta yang …

Read More »

Dinilai Baik Dua Pj Bupati Diperpanjang, Pj Gubernur Jateng: Perhatikan Inflasi, Kemiskinan dan Pilkada

SURAKARTA,KORANPELITA – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana menyerahkan surat keputusan (SK) perpanjangan jabatan Pj Bupati Jepara Edy Supriyatna dan Pj Bupati Batang Lani Dewi Rejeki, di Surakarta pada Minggu, (19/5/2024). Perpanjangan masa kerja itu merupakan kali kedua untuk Edy dan Lani. Kinerja apik saat memimpin daerah masing-masing menjadi …

Read More »

Investasi Jateng Terus Tumbuh, Pengangguran Terbuka Menurun

SEMARANG,KORANPELITA – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mengatakan, investasi yang terus tumbuh menjadi faktor utama menurunnya angka pengangguran terbuka di wilayahnya. “Banyaknya investor yang masuk ke Jawa Tengah dengan dibukanya rumah makan dan pabrik-pabrik, semakin menumbuhkan perekonomian masyarakat dan menekan pengangguran,” kata Nana Sudjana usai meresmikan Rumah Makan …

Read More »