Tag Archives: Pemberdayaan Perempuan

Pemprov Jateng Dorong Peningkatan Pemberdayaan Perempuan Lewat Wirausaha

SEMARANG,KORANPELITA – Sekertaris Daerah Provinsi Jawa Tengah, Sumarno mendorong untuk meningkatkan pemberdayaan perempuan melalui berbagai kegiatan wirausaha. Sebab, potensi perempuan pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di wilayahnya cukup besar. “Lebih dari 60 persen pelaku UMKM adalah perempuan. Ini menunjukkan perempuan itu ulet, lebih tahan, dan semangatnya luar biasa,” kata …

Read More »

Puluhan Istri Pambakal Dan TP PKK Desa, Disosialisasi Perda Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak

Barito Kuala, Koranpelita.com Undang Undang Dasar 1945 telah mengamanatkan bahwa setiap perempuan dan anak berhak atas kelangsungan hidup, tumbuh, dan berkembang secara wajar, serta berhak atas perlindungan dari kekerasan dan diskriminasi. Atas dasar itulah DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) bersama Pemerintah Provinsi setempat mengeluarkan Peraturan Daerah (Perda) Nomor 11 Tahun 2018 …

Read More »

Komisi I Sosialisasikan Perda Pemberdayaan Perempuan Dan Perlindungan Anak

Banjarmasin, Koranpelita.com Agar lebih efektif dalam implementasinya kedepan, Komisi I DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) menggelar sosialiasi Peraturan daerah (Perda) Nomor 11 tahun 2018 tentang Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak. Sosialisasi yang dihadiri sejumlah aparat pemerintah di 5 Kecamantan dan para Kasi dan Kabid, Organisasi Wanita dan Mahasiswa itu dilaksanakan di …

Read More »