Tag Archives: Paman Yani

Jelang Pemilu Legislatif, Paman Yani Ingatkan Warga Tanbu Jaga Kesatuan

Kabupaten Tanbu, Koranpelita.com Jelang Pemilu 2024 di Kalimantan Selatan (Kalsel) potensi konflik politik jadi pemicu utama. Sehingga, perlu penguatan eksklusif agar masyarakat tak mudah terpengaruh ke arah yang negatif. Melalui kegiatan rutin kedewanan yang dilakukan legislatif dari Dapil VI Kabupaten Tanah Bumbu dan Kotabaru diharapkan mampu memberikan dampak positif agar …

Read More »

Capaian Pendapatan Dari Program “Pemutihan” PKB di UPPD Samsat Handil Bakti di Apresiasi Paman Yani Karena Signifikan

Kabupaten Batola, Koranpelita.com Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) melakukan monitoring Unit Pengelolaan Pendapatan Daerah (UPPD) Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (Samsat) Handil Bakti Kabupaten Barito Kuala, Selasa (11/7/3023). Wakil Ketua Komisi II DPRD Kalsel, Muhammad Yani Helmi yang akrab disapa Paman Yani ini memberikan …

Read More »

Penerimaan UPPD Batulicin Naik, Paman Yani : Peruntukkannya Kembali ke Rakyat

Tanah Bumbu, Koranpelita.com Dampak positif kebijakan yang diberikan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalsel soal pemberian insentif Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) mengalami kemajuan pesat. Terbaru, pada Unit Pelayanan Pendapatan Daerah (UPPD) Batulicin hingga 14 Juli 2023 ini tercatat sudah menerima sedikitnya Rp 4,1 miliar atau merangkak naik sebesar 6 persen dari sebelumnya. …

Read More »

Paman Yani Ingatkan Masyarakat Agar Manfaatkan Program Penghapusan Denda dan Diskon PKB

Tanah Bumbu, Koranpelita.com Wakil Ketua Komisi II DPRD Kalsel, Muhammad Yani Helmi, mengimbau, agar masyarakat dikonstituen daerah pemilihanya, di Tanah Bumbu, dapat benar-benar memanfaatkan secara bijak penyelengaraan program penghapusan denda dan pemotongan (diskon) Pajak Kendaraan Bermotor (PKB). “Perjuangan kami kepada Gubernur Kalsel untuk membantu meringankan beban masyarakat akhirnya terealisasi. Jadi, …

Read More »

Edukasi Masyarakat Tentang Persatuan, Paman Yani Berharap Konflik Pemilu Dapat Diminimalisir

Kotabaru, Koranpelita.com Jelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, berbagai konflik sangat mungkin terjadi hingga menyebabkan terjadinya perpecahan di tengah masyarakat. Sehingga penting untuk membangun pondasi yang kuat agar persatuan dan kesatuan bangsa negara tidak luntur hanya karena sebuah kepentingan. Hal inilah yang dilakukan oleh Wakil Ketua Komisi II DPRD Kalsel, Muhammad …

Read More »

Kerja Nyata, Paman Yani Bangga Batulicin Kini Miliki SMA Sendiri

Kabupaten Tanbu, Koranpelita.com Di Daerah pemilihan (Dapil)-VI Kabupaten Tanah Bumbu dan Kotabaru, Wakil Ketua Komisi II DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) Muhammad Yani Helmi (Paman Yani) kembali melaksanakan reses guna menjaring aspirasi masyarakat. Ratusan masyarakat pun begitu antusias mengikuti kegiatan yang dilaksanakan di Gang Karya Budaya RT. 06, Kelurahan kampung …

Read More »

Jelang Pemilu, Paman Yani Perkuat Keutuhan Bangsa di Desa Sebatung Kotabaru

Kabupaten Kotabaru, Koranpelita.com Wakil Ketua Komisi II DPRD Kalsel, Muhammad Yani Helmi, terus mengingatkan agar kerukunan dan persatuan selalu dijaga dengan baik. Terlebih jelang pemilu 2024, tingkat kerawanan konflik harus dihindarkan. Hal itu diungkapnya, usai menggelar Sosialisasi Revitalisasi dan Aktualisasi Nilai-Nilai Ideologi Pancasila di Desa Sebatung, Kecamatan Pulau Laut Sigam, …

Read More »

Kunker Gatriwara Kalsel Di Sambut Gala Dinner di Pelabuhan Perikanan Kotabaru

Kabupaten Kotabaru, Koranpelita.com Rombongan Gabungan Istri Wakil Rakyat (Gatriwara) di DPRD Kalsel mengikuti jamuan makan malam (Gala Dinner) dalam rangka kunjungan kerjanya di Kotabaru, Sabtu (13/5/2023) malam. Ketua Gatriwara Kalsel, Faridah Supian HK, diwakili Bendahara, Yuana Dewi Yani Helmi, mengapresiasi dan berterima kasih atas jamuan makan yang digelar sangat meriah …

Read More »

Untuk Ketahui Progres Kinerja PT Bangun Banua Komisi II Akan Gelar RDP

Banjarmasin, Koranpelita.com Untuk mengetahui sejauhmana perkembangan kinerja khususnya program-program kerja yang dicanangkan sejak 2021 hingga 2023 ini, Komisi II DPRD Kalsel akan menggelar rapat evaluasi dan memanggil manajemen badan usaha milik daerah (BUMD) PT Bangun Banua dalam waktu dekat ini. “Terkait BUMD ini, bulan depan kita akan kita panggil dan …

Read More »