SEMARANG,KORANPELITA– Pemerintah Provinsi Jawa Tengah terus meningkatkan koordinasi dengan berbagai pihak untuk mengantisipasi kerawanan tiap tahapan Pilkada serentak 2024. Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana mengatakan, salah satu upaya mitigasinya adalah dengan koordinasi antara Pemprov Jateng, KPU, Bawaslu, TNI, Polri dan Kejaksaan Tinggi. “Kita maksimal dalam mengawal dan menyukseskan pemilu ini. …
Read More »Dorong Peningkatan Ekspor dan Investasi, PJ Gubernur Jateng Terima Delegasi Amerika Latin dan Karibia
SEMARANG,KORANPELITA – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana menerima kunjungan kehormatan dari delagasi negara-negara di kawasan Amerika Latin dan Karibia di kantornya pada Kamis, 30 Mei 2024. Mereka adalah Kepala Perwakilan Kolombia Jenny Tatiana Rodriguez Espinosa; Kepala Perwakilan Meksiko Ricardo Becerril; Konselor Chili Camila Eggers; Kepala Promosi dan Perdagangan …
Read More »Rembug Pembangunan Jateng, Fokus Terhadap Pengentasan Kemiskinan
SURAKARTA,KORANPELITA – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meminta kepada pemerintah kabupaten/kota di wilayahnya agar fokus terhadap pengentasan kemiskinan. “Saya minta ini jadi pekerjaan rumah (PR) bagi kita semua. Bahwa kemiskinan di Jateng masih tinggi,” kata Nana saat memberikan penekanan pada kegiatan Rembug Pembangunan Jateng di Taman Balekambang, Kota …
Read More »Jelang PPDB, Pj Gubernur Jateng Dorong Pemerataan Kualitas Sekolah
SEMARANG,KORANPELITA – Penjabat Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mendorong pemerataan kualitas sekolah untuk mendukung suksesnya sistem zonasi pada Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) SMA/ SMK di wilayahnya. “Sebenarnya (kebijakan) pemerintah sudah bagus. Sudah tidak ada lagi sekolah favorit. Semuanya sama. Sekarang tinggal bagaimana kita meningkatkan profesionalitas guru-guru,” kata Nana saat …
Read More »Dekranas Expo 2024, Nilai Transaksi Capai Rp 4,3 miliar
– Pj Gubernur Jateng Dampingi Mendagri Hadiri Penutupan Acara SURAKARTA,KORANPELITA – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana bersama mendampingi Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian dalam acara penutupan Dewan Kerajinan Nasional (Dekranas) Expo 2024 di Pura Mangkunagaran, Kota Surakarta, Sabtu, 18 Mei 2024 malam. Dalam kesempatan itu, Nana Sudjana juga …
Read More »Tuan Rumah Asian School Badminton Championship, Pj Gubernur Jateng: Siap Sambut Dengan Baik
SEMARANG,KORANPELITA– Pemerintah Provinsi Jawa Tengah akan menjadi tuan rumah pada perhelatan olahraga Asian School Badminton Championship pada 25 Agustus-3 September 2024 mendatang. Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mendukung penuh kegiatan yang akan dilangsungkan di Lapangan Bulutangkis Universitas Semarang (USM) ini. Kejuaraan ini akan diikuti oleh pelajar dari tujuh …
Read More »1.144 Atlet Tenis Meja Ramaikan Specta Jateng Pingpong 2024
SEMARANG,KORANPELITA – Sebanyak 1.144 atlet tenis meja dari berbagai daerah dan negara meramaikan Specta Jateng Pingpong 2024. Acara yang dihelat di GOR Jatidiri Kota Semarang ini dilaksanakan pada 16-19 Mei 2024. Ribuan atlet tersebut terdiri atas atlet putra-putri kategori U-10, U-12, U-15, U-18, umum (open), dan veteran. Mereka berasal dari …
Read More »Specta Jateng Open Tennis Tournament 2024 Disambut Antusias
SEMARANG,KORANPELITA. – Gelaran Sport Tourism Event (Specta) Jateng Open Tennis Tournament 2024 disambut dengan antisiasme warga. Banyak masyarakat pecinta olah raga tenis dari luar Jawa Tengah ikut andil dalam Tournsment ini, sehingga jumlah pesertanya mencapai ratusan orang “Antusiasme pemain cukup tinggi. Ada sekitar 350 pemain, dari penyisihan sampai dengan final …
Read More »Dengan Maskot Semar, KPU Jateng Luncurkan Pemilu Gubernur dan Wakil Gubernur
SEMARANG,KORANPELITA.COM – Komisi Pemilihan Umum Jawa Tengah (KPU Jateng) resmi luncurkan pemilihan Gubernur dan Wakil Wakil Gubernur, Sabtu (27/4) malam. Peluncuran pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur yang dilakukan di Klenteng Sampookong dihadiri langsung Ketua KPU Hasyim Asy’ari. Hadir juga pada kegiatan itu PJ Gubernur Jateng Nana Sudjana. Peluncuran ditandai dengan …
Read More »Dipimpin Nana Sudjana, Ini Sederet Penghargaan Yang Diterima Pemprov Jateng
SURABAYA,KORANPELITA – Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana berhasil mendulang berbagai penghargaan dari berbagai instansi selama menjalankan roda pemerintahan. Sejak memimpin Pemprov Jateng pada 5 Septmber 2023 hingga kini, ia sudah menerima sebanyak 10 penghargaan dari berbagai instansi. Teranyar, pada Kamis, 25 April 2024 Pemprov Jateng menerima Peringkat Ke-2 …
Read More »