Tag Archives: #lahankosong

Ita Ajak Masyarakat Manfaatkan Lahan untuk Ciptakan Ketahanan Pangan

Semarang,koranpelita.com Berbagai upaya antisipatif dilakukan Pemerintah Kota Semarang dalam rangka meningkatkan produktivitas pada sektor pertanian guna mencegah krisis di tahun 2023. Pelaksana Tugas atau Plt. Wali kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu mengajak masyarakat supaya dapat memanfaatkan lahan pertanian secara optimal guna menciptakan ketahanan pangan. “Dalam optimalisasi pertanian, kita tidak bisa …

Read More »

Prajurit Kodim 0709/Kebumen Tanam Jagung di Lahan Kosong TNI AD.

Kebumen,koranpelita.com Prajurit Kodim 0709/ Kebumen melakukan penanaman jagung di lahan TNI AD, salah satunya di wilayah Koramil 13/Buluspesantren. Total lahan yang ditanami jagung tersebut seluas 10.000 meter persegi. Dandim 0709/Kebumen Letkol Inf Eduar Hendri S.I.P., memantau langsung proses penanaman jagung jenis NK 625 di lahan TNI AD, Rabu (3/8/2022). Kegiatan …

Read More »

Pangdam IV/Diponegoro Bangkitkan Motivasi Prajurit Yonarhanud 15/DBY

Semarang,koranpelita.com Pangdam IV/Diponegoro Mayjen TNI Widi Prasetijono didampingi Ketua Persit KCK PD IV/Diponegoro Ny. Novita Widi Prasetijono melaksanakan kunjungan ke Markas Yonarhanud 15/Dahana Bhaladika Yudha, dalam rangka memberikan pengarahan kepada seluruh prajurit beserta Persit KCK Cab LIV. Rabu (13/07/2022). Disambut oleh Danyonarhanud 15/DBY beserta pasukan jajar kehormatan dan para Perwira …

Read More »