SEMARANG,KORANPELITA – Mahasiswa Magister Hukum Angkatan XVII Universitas Semarang (USM) melakukan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) di Universitas Malaya Malaysia pada 16 Juli 2024. Rombongan yang dipimpin Kaprodi Magister Hukum USM Dr. Drs. H. Kukuh Sudarmanto, S.Sos., S.H., M.M., M.H itu diterima Wakil Dekan Fakultas Hukum Universitas Malaya, Dr Haezreena Begun …
Read More »Mahasiswa Magister Hukum USM Adakan Buka Bersama
Semarang,korampelita.com – Mahasiswa Magister Hukum Universitas Semarang (USM) Angkatan XVII pada mengadakan silaturahmi dengan buka bersama di Hotel Noormans Kota Semarang. Kegiatan dihadiri antara lain Ketua Pembina Alumni Undip Prof Sudharto P Hadi, MES, PhD, Ketua Pengurus Yayasan Alumni Undip Prof Dr Ir Hj Kesi Widjajanti SE MM, Anggota Pembina …
Read More »Prof Anis: Golput Disebabkan Rasa Kecewa pada Sistem Politik
Semarang,koranpelita.com – Golput (golongan putih) merupakan wujud keengganan masyarakat menggunakan hak pilihnya pada ajang pemilu, baik pemilihan legislatif, pemilihan presiden maupun kepala daerah. Hal itu disebabkan rasa kecewa pada sistem politik dan pemilu yang tidak memberikan perubahan apa pun bagi kehidupan masyarakat. Ketua Prodi S3 Doktor Ilmu Hukum Unissula, Prof …
Read More »