Tag Archives: Komisi III DPRD

Studi Komparasi Penanganan Kawasan Kumuh Dan Rumah Tidak Layak Huni, Komisi III DPRD Kalsel Sambangi DPRD Jatim

Surabaya, Koranpelita.com Dalam rangka studi komparasi Penanganan Kawasan Kumuh dan Rumah Tidak Layak Huni, Komisi III DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) melakukan kunjungan kerja ke DPRD Jawa Timur, Surabaya, Senin (18/3/2024). Rombongan dipimpin Sekretaris Komisi III DPRD Kalsel, Gt Abidinsyah dan diterima oleh Komisi D DPRD Jatim, Masduki dan H …

Read More »

Gali Informasi Untuk Daerahnya; DPRD NTB Pelajari Raperda Pajak dan Retrebusi Daerah ke DPRD Kalsel

Banjarmasin, Koranpelita.com Untuk mengali informasi guna memperdalam rancangan peraturan daerah (raperda) tentang pajak dan retribusi didaerahnya, gabungan Komisi III DPRD Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), melakukan kunjungan kerja ke DPRD Kalsel, di Banjarmasin, Senin, (4/11/2023) pagi. Rombongan wakil rakyat dari NTB ini diterima jajaran komisi II DPRD Kalsel dipimpin Imam …

Read More »

Dorong Pengelolaan Sampah di Kalsel, Komisi III Bertandang ke DLH DKI Jakarta

Jakarta, Koranpelita.com Sampah menjadi salah satu masalah tersendiri apabila tidak dikelola dengan baik, untuk itu pentingnya pengelolaan sampah yang efektif untuk mengurangi dampak negatif terhadap lingkungan dan warga Kalimantan Selatan (Kalsel). Oleh karena itu, Komisi III Dewan DPRD Kalsel bersama Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Provinsi Kalsel bertandang ke Dinas LH …

Read More »

Dewan Minta PT Jasindo Selesaikan Klaim Asuransi Petani di Kabupaten Tabalong

Banjarmasin, Koranpelita.com, Komisi II DPRD Kalsel meminta PT Jasindo menyelesaikan permasalahan klaim asuransi bagi para petani di Kabupaten Tabalong. Karena untuk klaim asuransi ini, mereka sudah tidak bisa mendaftarkan mulai Juni lalu. Hal itu diungkapkan Ketua Komisi II DPRD Kalsel, Imam Suprastowo. saat Rapat Dengar Pendapat (RDP) Kamis (25/8/2022). Namun …

Read More »

Komisi III DPRD Kalsel, Minta Pemprov Bersiap Diri Songsong IKN di Kaltim

Banjarmasin, Koranpelita.com Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) dinilai memiliki peran strategis sebagai salah satu wilayah penyangga dari Ibu Kota Negara (IKN) yang yang akan dibangun di Kalimantan Timur (Kalsel). Dari itu, tak salah jika pemerintah Provinsi mulai bersiap diri untuk menyongsongnya, dalam hal ini menyiapkan sarana maupun kebutuhan dari dampak meningkatnya …

Read More »