Semarang,,KORANPELITA Com– Ekonomi Jawa Tengah pada triwulan II-2025 yang secara year on year (y-on-y) mengalami pertumbuhan sebesar 5,28 persen, Pertumbuhan ini disambut positif oleh dunia usaha. Ketua Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Jawa Tengah, Harry Nuryanto Soediro menilai, capaian pertumbuhan ekonomi Jateng menjadi pemicu semangat baru bagi pelaku usaha, untuk …
Read More »Pacu Distribusi Ekspor, Gubernur Jateng Upayakan Revitalisasi Tanjung Emas
Semarang,KORANPELITA.COM- Gubernur Jawa Tengah Ahmad Luthfi berencana merealisasi revitalisasi Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, untuk memacu kuantitas layanan distribusi logistik ekspor barang dari provinsi tersebut. Kondisi itu diperlukan untuk keseimbangan antara meningkatnya arus logistik barang hasil produksi dari industri dan kapasitas layanan ekspor di Tanjung Emas. Seperti diketahui, industri makin menjamur …
Read More »