Tag Archives: #daop4semarang

Daop 4 Semarang Tidak Ada Imbas, Akibat Kejadian Kecelakaan Kereta Api KA Turangga dan Commuterline Bandung Raya

Semarang,koranpelita.com – PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daop 4 Semarang meyakinkan tidak ada dampak operasional KA di stasiun-stasiun wilayah Daop 4 Semarang, akibat peristiwa Kecelakaan Kereta Api (KKA) antara KA Turangga relasi Surabaya Gubeng – Bandung dan Commuterline Bandung Raya di km 181+700 petak jalan antara Stasiun Haurpugur – Stasiun …

Read More »

Semarang,koranpelita.com PT Kereta Api Indonesia (Persero) membuka penjualan tiket kereta api pada masa libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024 mulai tanggal 6 November 2023 atau H-45 keberangkatan. Adapun periode Angkutan Nataru yang ditetapkan KAI adalah keberangkatan kereta api pada 21 Desember 2023 s.d 7 Januari 2024. Tiket dapat dibeli …

Read More »

Masih Tergenang Banjir, 10 Perjalanan KA Diputar Melalui Jalur Selatan.

Semarang,koranpelita.com PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 4 Semarang mengubah beberapa pola operasi perjalanan kereta api, akibat masih tergenangnya beberapa titik jalur rel KA di wilayah Kota Semarang akibat banjir yang belum surut. “Dengan kondisi saat ini dimana pada petak jalan Semarang Tawang – Alastua pada pukul 10.00 masih …

Read More »

Ingin Menjadi Peserta Pengadaan Barang/Jasa di KAI, Berikut Syaratnya

Semarang,koranpelita com PT Kereta Api Indonesia (Persero) memberikan kemudahan bagi seluruh masyarakat, dalam keikutsertaan menjadi calon peserta pengadaan barang dan jasa di lingkungan KAI. Dengan mendaftar cukup melalui website http://rapid.kai.id setiap perusahaan maupun perorangan dapat menjadi calon peserta pengadaan barang dan jasa di PT Kereta Api Indonesia (Persero). Pendaftaran melalui …

Read More »

Seluruh Pelanggan KA Jarak Jauh Wajib Vaksin Booster

Semarang,koranpelita.com Pelanggan KA Jarak Jauh dengan usia 18 tahun ke atas wajib telah melakukan vaksinasi ketiga (booster). Sedangkan pelanggan usia 6-17 wajib telah melakukan vaksinasi kedua. Kebijakan ini berlaku untuk perjalanan KA keberangkatan mulai 30 Agustus 2022. Aturan tersebut menyesuaikan dengan terbitnya SE Kementerian Perhubungan Nomor 84 Tahun 2022 tentang …

Read More »