Tag Archives: Dana Hibah

2024, Komisi IV DPRD Kalsel Kaji Ulang Dana Hibah, Khususnya Lembaga Pendidikan Keagamaan Yang Belum Dapat Kucuran 100 Persen

Tabalong, Koranpelita.com, Ditahun 2024 ini, Komisi IV DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) berencana akan mengkaji ulang alokasi dana hibah untuk lembaga pendidikan keagamaan di Kalimantan Selatan. Khususnya bagi sekolah madrasyah-madrasyah yang tahun sebelumnya tidak mendapatkan bantuan seratus persen dari usulan yang diajukan ke Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalsel. Hal itu diungkapkan …

Read More »

Meningkat Drastis, Dana Hibah ke PMI Kalsel Tahun 2023 Sebesar Rp1,5 Miliar

Banjarmasin, Koranpelita.com Ketua DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel), DR (HC) H Supian HK, SH, MH mengungkapkan, dana hibah yang bakal dikucurkan oleh Pemerintah Provinsi Kalsel ke Palang Merah Indonesia (PMI) Provinsi Kalsel di tahun anggaran 2023 mendatang sebesar Rp1,5 miliar. Kucuran dana hibah yang bakal diterima PMI itu nominalnya meningkat …

Read More »