Tag Archives: BUMD

Tingkatkan Perekonomian Daerah, Pemprov Jateng Dukung Raperda Tata Kelola BUMD

Semarang,koranpelita.com  – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah mendukung pembentukan Rancangan Peraturan Daerah tentang Penerapan Tata Kelola Perusahaan yang baik pada Badan Usaha Milik Daerah (BUMD). Dengan adanya regulasi itu, diharapkan mampu meningkatkan kinerja BUMD dan memajukan perkonominan daerah setempat. “BUMD sebagai lembaga bisnis yang dimiliki dan dikelola oleh pemerintah daerah mempunyai …

Read More »

Dari Sekian BUMD, Bank Kalsel Terbanyak Kontribusi ke PAD, Dewan Kotim Gali Perbandingan

Banjarmasin, Koranpelita.com Sekretaris Komisi I DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) H Suripno Sumas mengungkapkan, dari sejumlah Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) yang dimilik Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalsel, Bank Kalsel merupakan BUMD terbanyak dalam memberikan kontribusi terhadap pendapatan asli daerah (PAD). “Pemprov Kalsel saat ini memiliki 5 BUMD, tapi terbanyak kontribusinya ke …

Read More »

Sinergi ‘Merah-Putih’ Bersama BUMN, Upaya Bank Kalsel Untuk Mendukung Pemulihan Ekonomi

Banjarmasin, Koranpelita.com Dinamika pandemi Covid-19 membuat kondisi perekonomian berbagai negara di dunia kian tertekan. Bahkan, proses vaksinasi yang dilaksanakan oleh pemerintah di berbagai negara dibayangi munculnya varian baru virus Covid-19. Karenanya, upaya pemulihan ekonomi harus tetap berdampingan dengan upaya menekan angka sebaran virus, mengingat kedua elemen diatas tak dapat terpisah …

Read More »