Banjarmasin, Koranpelita.com Bank Kalsel senantiasa mendukung upaya Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalsel dalam melestarikan budaya dan kearifan lokal yang ada di Banua. Salah satunya adalah mendukung pembagian bubur asyura kepada masyarakat Banua (daerah) yang biasanya selalu dilaksanakan untuk menyambut even Tahun Baru Islam. Kali ini dukungan pembagian bubur asyura oleh Bank …
Read More »Bank Kalsel, Ganjar Penghargaan Kepada 38 Media Massa di Kalsel.
Banjarmasin, Koranpelita.com Komisaris Utama Independen Bank Kalsel Hatmansyah, didampingi Direktur Umum (Dirut) Bank Kalsel Fachrudin menyerahkan penghargaan kepada 38 media massa yang telah bekerjasama dengan Bank Pembangunan Daerah itu. Penyerahan penghargaan diberikan secara bergiliran yang juga turut disaksikan oleh Kepala Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Regional 9 Kalimantan Darmansyah dan Direktur …
Read More »Bersama Puluhan Media Massa Rombongan Bank Kalsel Eksplore Kawasan Bukit Menoreh
Banjarmasin, Koranpelita.com Rombongan Bank Kalsel bersama Media massa Sabtu (29/7/2023) mencoba mengeksplore kawasan perbukitan Desa Menoreh dengan menggunakan mobil Volkswagen (VW) yang saat ini tengah digemari masyarakat dan wisatawan yang berkunjung ke Magelang, Daerah Istimewa Yogyakarta. Trip yang diikuti sebanyak kurang lebih 15 Mobil VW ini memulai perjalanan menyusuri perbukitan …
Read More »OJK Dorong Program Perbankan Diera Digital, Bank Kalsel Bentuk Timsus Penanganan Kejahatan Siber
Yogyakarta, Koranpelita.com Otoritas Jasa Keuangan (OJK) berkomitmen terus mendorong berbagai program untuk meningkatkan literasi keuangan masyarakat di era digital. Hal tersebut disebabkan maraknya kejahatan perbankan digital seiring dengan perkembangan teknologi. Hal itu diungkapkan Kepala Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Regional IX Kalimantan, Darmansyah, saat hadir langsung sabagai pembicara pada sarasehan dalam …
Read More »Ketua DPRD Kalsel Apresiasi Kinerja Bank Kalsel Cabang Jakarta, Berharap Cabang Lainnya Menerapkan Hal Serupa
Jakarta, Koranpelita.com Kinerja dan capaian Bank Kalsel cabang Jakarta, diapresiasi pimpinan DPRD Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel). Apresiasi tersebut disampaikan langsung oleh H Supian HK, saat melakukan monitoring dan evaluasi anggaran semester 1 tahun 2023 Bank Kalsel cabang Jakarta, Senin (24/7/2023). Menurut H. Supian HK, saat ini Bank Kalsel cabang Jakarta …
Read More »Upaya Tingkatkan Kualitas Layanan, Bank Kalsel Akan Lakukan Maintenance System Pada Hari Minggu
Banjarmasin, Koranpelita.com Sebagai bentuk upaya peningkatan kualitas layanan, Bank Kalsel akan melakukan maintenance system Bank Kalsel, pada hari Minggu 23 Juni 2023 dengan waktu mulai pukul 01.30 s.d. 08.30 WITA. “Kami informasikan kepada seluruh nasabah setia Bank Kalsel, bahwa akan dilakukan maintenance system,” sebut Pgs Kepala Sekretaris Perusahan Shah Rizky …
Read More »Gelar Gathering Bersama, Bank Kalsel dan BPKH Komitmen Permudah Masyarakat Banua Untuk Tunaikan Ibadah Haji
Banjarmasin, Koranpelita.com Bank Kalsel makin serius dalam memudahkan masyarakat Banua (daerah) untuk bisa beribadah haji ke Tanah Suci. Salah satunya adalah berkolaborasi dengan sejumlah pihak. Terbaru Bank Kalsel melalui Bank Kalsel Syariah menggelar kegiatan Gathering Haji bersama Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) dengan menggambil tema Gerakan Haji Banua “Warga Banua …
Read More »Di Rakor FKPPD se-Kalsel, Bank Kalsel Komitmen Permudah Pembayaran Retribusi Hingga Pajak Melalui Layanan Digital
Banjarmasin, Koranpelita.com Dalam rangka koordinasi dan evaluasi dalam meningkatkan pendapatan daerah, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Selatan (Kalsel) bersama Pemerintah Kabupaten dan Kota di Kalsel menggelar kegiatan Rapat Kerja Forum Komunikasi Pengelolaan Pendapatan Daerah (FKPPD) se-Kalsel. Kegiatan yang digelar, di Hotel TreePark Banjarmasin, Kamis (13/7/2023) ini dibuka langsung oleh Bupati Banjar …
Read More »Peduli Perkembangan Perbankan, Dirut Bank Kalsel Apresiasi Penyertaan Modal Pemkab Balangan
Paringin, Koranpelita.com Pemerintah Kabupaten Balangan, sangat peduli dengan perkembangan dunia perbankan di kabupaten setempat. Hal itu dapat dilihat dengan terus meningkatnya penyertaan modal ke bank milik pemerintah daerah tersebut. Direktur Utama Bank Kalsel Fachrudin bahkan memberikan apresiasi terkait penyertaan modal yang kembali dilakukan oleh Pemkab Balangan Karena itu, Disampaikan Fachrudin, …
Read More »Libatkan 100 UMKM Bank Kalsel Gandeng BPKP Gelar Diskusi Terbatas Dorong Penggunaan Produk Dalam Negeri
Banjarbaru, Koranpelita.com 100 pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) dari kota Banjarmasin dan Banjarbaru serta kabupaten Banjar, hadir pada diskusi terbatas yang digelar Bank Kalsel bekerjasama dengan BPKP provinsi Kalimantan Selatan, di aula kantor BPKP provinsi di Banjarbaru, Rabu (12/7/2023). Diskusi bertajuk “Bakayuh Baimbai Mendukung Program P3DN Melalui Penguatan …
Read More »