Bali, Koranpelita.com “Ini langkah nyata dalam membangun kesadaran akan pentingnya konservasi lingkungan maritim, serta semakin mempererat hunbungan antar negara yang tergabung dalam Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) 2025, Save the Sea to See the Future”. Demikian disampaikan oleh Kepala Dinas Operasi dan Latihan TNI Angkatan Laut (Kadisopslatal) Laksamana Pertama TNI …
Read More »TNI AL BERIKAN LAYANAN KESEHATAN GRATIS DAN BANTUAN KEMANUSIAAN KEPADA MASYARAKAT PADA MEDCAP DAN ENCAP 5th MNEK 2025
Bali, Koranpelita.com Dalam rangkaian kegiatan Latihan 5th Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) 2025 TNI AL menggelar layanan kesehatan gratis melalui Medical Civic Action Project (MEDCAP) di Dermaga Tanah Ampo, Karangasem, Bali. Selain bakti kesehatan, TNI AL juga mengadakan bantuan kemanusiaan yaitu Engineering Civic Action Program (ENCAP) di desa Antiga Kelod, …
Read More »PT. PERTAMINA (PERSERO) BERIKAN APRESIASI DAN PENGHARGAAN ATAS KEBERHASILAN TNI AL DALAM PENANGKAPAN ILLEGAL TAPPING BBM KUALANAMU
Jakarta, Koranpelita.com TNI AL dalam hal ini Lantamal I Belawan mendapatkan apresiasi penuh dari PT. Pertamina (Persero) atas suksesnya penangkapan dan penindakan Illegal Tapping Avtur di Aviation Fuel Terminal Kualanamu milik PT Pertamina (Persero) bertempat di Graha Pertamina Jakata. Senin (17/02). Penghargaan yang diberikan oleh PT. Pertamina (Persero) kepada TNI …
Read More »PAGELARAN 5TH MNEK 2025 LIBATKAN PENGGIAT UMKM SETEMPAT DALAM PROGRAM MARINE VILLAGE
Bali, Koranpelita.com Melalui gelaran 5th Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) 2025, TNI AL berikan kesempatan bagi pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) setempat untuk berpartisipasi pada ajang internasional ini yaitu dalam program Marine Village yang berlangsung di Pelabuhan Benoa, Denpasar Bali sejak Sabtu lalu (15/02). Pada program Marine Village …
Read More »THE 6TH INTERNATIONAL MARITIME SECURITY SYMPOSIUM TAHUN 2025 RESMI DIBUKA MENTERI PERTAHANAN RI DI BALI
Bali, Koranpelita.com Sebagai wadah diskusi untuk para pemimpin Angkatan Laut, pakar, serta pemangku kepentingan dalam bidang keamanan maritim dari seluruh dunia, TNI AL menggelar The 6th International Maritime Security Symposium (IMSS) tahun 2025 yang dibuka oleh Menteri Pertahanan Republik Indonesia (Menhan RI) Sjafrie Sjamsoeddin bertempat di Ballroom Mangupura, Bali International …
Read More »Dandim Pimpin Upacara Bendera Tujuh Belasan Yang Digelar Kodim 1710/Mimika
Timika, Koranpelita.com Kodim 1710/Mimika menggelar Upacara Bendera Tujuh Belasan dengan Irup Dandim 1710/Mimika Letkol Inf M. Slamet Wijaya, S.Sos,.M.Han,.M.A, bertempat di Lapangan Upacara Makodim Jl. Agimuga Mile 32 Distrik Kuala Kencana, Kab. Mimika, Senin (17/02/2025). Dalam amanatnya yang dibacakan oleh Dandim 1710/Mimika, bapak Kasad Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, M.Sc. pertama …
Read More »Panglima TNI Teken MoU Dengan Kementerian Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal dan Badan Gizi Nasional
Jakarta, Koranpelita.com Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) TNI dengan Kementerian Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal dan juga dengan Badan Gizi Nasional, bertempat di Operational Room, Gedung Utama Lt.1 Kementerian Desa dan Pembangunan Desa Tertinggal Jl. TMP. Kalibata No.17, Pancoran, Jakarta Selatan, Senin (17/2/2025). Dalam …
Read More »Dankodiklatal Hadiri Kasal Cup 2 International Taekwondo Open Championship 2025
Bali, Koranpelita.com Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah menghadiri penutupan ajang Kasal Cup 2 International Taekwondo Open Championship Tahun 2025 yang dipimpin oleh Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali, bertempat di Gedung Olahraga Purna Krida, Kabupaten Badung, Bali. Senin, (17/02/2025). Kegitan yang telah berlangsung …
Read More »Wadan Kodiklatal Sampaikan Perhatian Kasal di Upacara Bendera 17-an
Surabaya, Koranpelita.com Wakil Komandan (Wadan) Kodiklatal Laksda TNI I Gung Putu Alit Jaya selaku Inspektur Upacara (Irup) menyampaikan perhatian Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali, saat memimpin upacara penaikan bendera 17-an, bertempat di Lapangan Laut Maluku Kodiklatal, Bumimoro Surabaya. Senin. (17/02/2025). Dalam amanat Kasal yang dibacakan …
Read More »AKSI CEPAT PRAJURIT TNI AL BANTU PADAMKAN KEBAKARAN RUMAH WARGA DI TARAKAN
Tarakan, Koranpelita.com Prajurit TNI AL dalam hal ini Pangkalan Utama TNI AL (Lantamal) XIII Tarakan bergerak cepat membantu memadamkan kebakaran yang menimpa salah satu Rumah Makan Bakso Sriwedari dan beberapa Rumah Warga di Jl. Panglima Batur, Pamusian, Kota Tarakan, Provinsi Kalimantan Utara. Senin (17/02). Di tempat terpisah dan setelah menerima …
Read More »
www.koranpelita.com Jernih, Mencintai Indonesia