Daerah

Silaturrahmi Dosen PWK UNISSULA: Ramadan Penuh Makna Terbitnya SK MPWK

Semarang,KORANPELITA Com-  Silaturrahmi segenap dosen dan staf Program Studi Perencanaan Wilayah dan Kota (PWK) Fakultas Teknik Universitas Islam Sultan Agung (UNISSULA) berlangsung meriah di Dijawa Resto, Semarang, pada Kamis, 14 Ramadan 1446 H. Acara ini dibuka oleh Kaprodi PWK, Dr. Mila Karmilah, S.T., M.T., yang dalam sambutannya menyampaikan, harapan agar …

Read More »

Masyarakat Sambut Program Speling, Banyak Penyakit Terdeteksi Secara Dini

CILACAP, KABARNO.COM – Puluhan warga menyambut antusias program layanan kesehatan dan dokter spesialis keliling (Speling) di Kantor Kelurahan Cilacap, Kacamatan Cilacap Selatan, Kabupaten Cilacap, Kamis, 13 Maret 2025. Mereka datang di lokasi untuk melakukan pemeriksaan kesehatan gratis dari program yang digagas oleh Gubernur Jawa Tengah, Ahmad Luthfi tersebut. Seorang warga …

Read More »

Kunjungi Desa Kalinanas, Pangdam Lihat Semangat Gotong Royong Yang Kuat Antara TNI dan Masyarakat  

Boyolali,KORANPELITA Com – Pangdam IV/Diponegoro Mayjen TNI Deddy Suryadi, S.I.P., M.Si., hadir disela-sela pengerjaan sasaran fisik program TMMD Reguler ke-123 Kodim 0724/Boyolali tepatnya di Desa Kalinanas, kecamatan Wonosamodro, Selasa (11/3/2025). Sembari meninjau sejumlah pembangunan, Pangdam turut menyapa dan memberikan semangat kepada para anggota dan masyarakat yang bekerja. Beberapa titik pembangunan …

Read More »

Untuk Keselamatan Bersama, KAI Daop 4 Semarang Akan Tutup 10 Perlintasan Sebidang Tidak Dijaga

Semarang,KORANPELITA.Com– PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 4 Semarang akan melakukan penutupan perlintasan sebidang yang tidak dijaga, sebagai upaya meningkatkan keselamatan perjalanan kereta api dan pengguna jalan. ” Langkah ini diambil mengingat tingginya angka kecelakaan yang melibatkan kereta api dan kendaraan bermotor di perlintasan sebidang, yang sering kali berujung …

Read More »

Wali kota Semarang Programkan Beasiswa, Anak Kurang Mampu di Sekolah Swasta

Semarang,KORANPELITA.Com– Pemerintah Kota (Pemkot) Semarang siapkan Sistem Penerimaan Murid Baru (SPMB) tahun 2025, salah satunya dengan menggandeng pihak sekolah swasta untuk menerima siswa yang kurang mampu dengan beasiswa. Kebijakan ini diambil, terkait adanya temuan keterbatasan daya tampung sekolah negeri dibanding dengan jumlah kelulusan. Wali Kota Semarang Agustina meminta, Dinas Pendidikan …

Read More »

Kodam IV/Diponegoro Terima Kendaraan Khusus Jeep 4×4 Maung MV3 dari Kemhan RI

Semarang,KORANPELITA.Com – Kodam IV/Diponegoro menerima 39 unit Kendaraan Khusus (Ransus) Jeep 4×4 Maung MV3 dari Kementerian Pertahanan Republik Indonesia (Kemhan RI). Kendaraan-kendaraan tersebut diserahkan langsung oleh Pangdam IV/Diponegoro, Mayjen TNI Deddy Suryadi, S.I.P., M.Si., kepada satuan-satuan jajaran Kodam IV/Diponegoro di Lapangan Denmadam, Selasa (4/3/2025). Penyerahan kendaraan khusus ini merupakan bagian …

Read More »

Hadapi Mudik Lebaran 2025, Jawa Tengah Siap Sambut Kedatangan Pemudik

SEMARANG,KORANPELITA.COM–Menghadapi lebaran mendatang jalur-jalur vital di wilayah Jawa Tengah siap dilalui untuk pemudik pada Lebaran 2025. Meski penyelenggaraan posko terpadu Lebaran 2025 mulail 24 Maret hingga 8 April 2025. “Pemprov Jateng siap menerima kedatangan pemudik. Bisa melalui Tol Trans Jawa, Pantura Pantai Utara, Jalur Tengah, dan Jalur Selatan. Tinggal pilih …

Read More »