Jakarta, koranpelita.com Guna membangun pertahanan laut yang tangguh untuk Indonesia maju dan mewujudkan kekuatan TNI Angkatan Laut (TNI AL) yang profesional, modern dan tangguh, Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali membuka Rapat Pimpinan (Rapim) TNI Angkatan Laut (TNI AL) tahun 2024 bertempat di Auditorium Denma Mabesal, …
Read More »TNI AL TANAMKAN RASA CINTA TANAH AIR KEPADA SISWA-SISWI TAMAN KANAK-KANAK
Jakarta, koranpelita.com Guna menumbuhkan rasa cinta kepada tanah air Indonesia sejak usia dini sekaligus menambah wawasan dan mengenalkan keangkatanlautan, TNI Angkatan Laut (TNI AL) dalam hal ini Komando Armada I (Koarmada I) melaksanakan kegiatan Outing Class bagi siswa-siswi Taman Kanak-kanak (TK) Negeri Pembina II Tanjungpinang di Markas Komando (Mako) Koarmada …
Read More »Dankodiklatal Ikuti Rapim TNI AL Siap Membangun Pertahanan Laut Yang Tangguh
Jakarta, koranpelita.com Komandan Kodiklatal (Dankodiklatal) Letjen TNI Marinir Nur Alamsyah mengikuti Rapat Pimpinan TNI Angkatan Laut (Rapim TNI AL) Tahun 2024 dengan tema, “Membangun Pertahanan Laut Yang Tangguh Untuk Indonesia Maju”, yang dibuka oleh Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali, bertempat di Auditorium Yos Sudarso Denma …
Read More »TNI Akan Bangun 22 Kodam Baru
Jakarta, koranpelita.com Proyeksi kedepan TNI akan menggelar total 37 Kodam di seluruh Indonesia, sehingga direncanakan akan ada penambahan 22 Kodam baru melengkapi 15 Kodam yang sudah ada saat ini. Demikian di sampaikan Kapuspen TNI Mayjen TNI Dr. Nugraha Gumilar di Kantor Puspen TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Kamis (29/02/2024) menanggapi beredarnya …
Read More »Prajurit Lanal Tegal Asah Kemampuan Tempur
Tegal, Koranpelita.com Prajurit Pangkalan TNI AL (Lanal) Tegal tingkatkan kemampuan menembak senjata laras panjang dan senjata laras pendek TW. I TA. 2024 bertempat di Lapangan Tembak Yonif 407/PK Ujungrusi guna mengasah kembali naluri tempur prajurit sesuai dengan program Pembinaan Operasi dan Latihan (Binopslat) Pangkalan. (28/02/2024) Sebelum pelaksanaan menembak diawali dengan …
Read More »Atlet Renang Usia Dini Meriahkan Lomba Renang Danlanal Cup TH 2024
Madura, koranpelita.com Guna mencari atlet-atlet usia dini yang unggul dan tangguh dalam Cabang Olahraga Renang, Danlanal Batuporon Letkol Laut (P) Imam Ibnu Hajar, S.E., M. Tr. Opsla menggelar Danlanal Cup TH 2024 di Kolam Renang Taman Rekreasi Bangkalan – Madura, Rabu (28/02/2024). Sebelum pelaksanaan lomba renang dimulai para peserta baik …
Read More »Lantamal V Ikuti Sosialisasi Sisinfo RB Dan Rapat Aplikasi E-Office Secara Vicon
Surabaya, koranpelita.com Pangkalan Utama TNI AL (Lantamal) V mengikuti Sosialisasi Sisinfo RB dan Rapat tentang Aplikasi E-Office secara Video Confrence (Vicon) secara terpusat di Rupat Disinfolatah Mabesal Cilangkap Jakarta Timur. Kamis (29/02/2024). Tujuan dari kegiatan ini meningkatkan pengetahuan dan pemahaman tentang Reformasi Birokrasi di Satuan Kerja jajaran TNI AL dan …
Read More »DUBES LBBP RI UNTUK REPUBLIK INDIA DAN KERAJAAN BHUTAN KUNJUNGI KRI SULTAN ISKANDAR MUDA-367
India, koranpelita.com Pasca melaksanakan latihan manuver laut (sea phase) selama 4 hari pada Latihan Bersama (Latma) Multilateral Naval Exercise (MNE) Milan 2024, KRI Sultan Iskandar Muda-367 (KRI SIM-367) menerima kunjungan kehormatan dari Duta Besar (Dubes) Luar Biasa dan Berkuasa Penuh Republik Indonesia (LBBP RI) untuk Republik India dan Kerajaan Bhutan …
Read More »TAHAP SEA PHASE KRI SULTAN ISKANDAR MUDA-367 DAN HELI PANTHER HS-1303 PADA LATMA MILAN 2024 DI PERAIRAN TELUK BENGGALA, INDIA
India, koranpelita.com Usai mengikuti latihan tahap darat, KRI Sultan Iskandar Muda-367 (KRI SIM-367) dan Helikopter Panther HS-1303 mengikuti tahap manuver laut (sea phase) Latihan Bersama (Latma) Multilateral Naval Exercise (MNE) Milan 2024 pada tanggal 24 sampai dengan 27 Februari 2024 di Perairan Teluk Benggala, India. Latihan sea phase diikuti bersama …
Read More »KASAL HADIRI RAPAT PIMPINAN TNI-POLRI TAHUN 2024
jakarta, koranpelita.com Guna menyelaraskan pokok-pokok pikiran dan kebijakan pimpinan dalam pelaksanaan tugas pertahanan dan keamanan dalam menjaga keutuhan NKRI, Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Dr. Muhammad Ali menghadiri Rapat Pimpinan (Rapim) TNI-Polri tahun 2024 yang dipimpin langsung oleh Presiden RI Ir. H. Joko Widodo, bertempat di GOR Ahmad …
Read More »