SEMARANG,KORANPELITA – Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Tengah, Sumarno menyatakan, data-data yang dikeluarkan oleh Badan Pusat Statistik (BPS) berperan penting dalam mendukung pengambilan kebijakan pembangunan. “Kami berterima kasih kepada BPS karena data-data dari BPS menjadi data utama dalam pengambilan kebijakan dan keputusan dalam menyelesaikan masalah-masalah di Jateng,” kata Sumarno saat …
Read More »Sidang Sengketa Tanah di PTUN Semarang: Muhajirin vs BPN Kabupaten Tegal
Semarang,KORANPELITA,com– Sidang pertama sengketa tanah antara penggugat Muhajirin dan tergugat Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kabupaten Tegal, digelar di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Semarang di jalan Abdurahman Saleh Semarang, Kamis (17/7/2024) Penasehat hukum Muhajirin , Edi Purwanto SH mengatakan, sengketa ini berkaitan dengan Sertifikat Hak Milik (SHM) nomor 01220 atas …
Read More »Saat di Museum USM, Alumni Senior Teknik Sipil Undip Terenyuh
SEMARANG,KORANPELITA – Suasana riang gembira terlihat saat alumni senior Teknik Sipil Fakultas Teknik Undip dipertemukan dalam reuni yang digelar Paguyuban Mataram 427 di Auditorium Ir Widjatmoko USM Jl Soekarno-Hatta Tlogosari pada 14 Juli 2024. Meski mereka sudah tidak muda lagi, dalam pertemuan yang baru pertama kali digelar itu terpancar dari …
Read More »Smester I 2O24, Sebanyak 70.627 Pelanggan KAI Menggunakan Jasa Kereta Wisata
Jakarta,Koranpelita.com – PT KA Pariwisata (KAI Wisata) mencatat jumlah pelanggan Kereta Wisata pada semester 1 tahun 2024 sebanyak 70.627 penumpang. Puncak meningkatnya jumlah penumpang terjadi pada momen libur sekolah bulan Juni. ” Selain itu, KAI Wisata menawarkan 2 jenis pola perjalanan untuk para pelanggan, yaitu Free Independent Traveler (FIT) dan …
Read More »Mahasiswa Magister Hukum USM KKL di Universitas Malaya Malaysia
SEMARANG,KORANPELITA – Mahasiswa Magister Hukum Angkatan XVII Universitas Semarang (USM) melakukan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) di Universitas Malaya Malaysia pada 16 Juli 2024. Rombongan yang dipimpin Kaprodi Magister Hukum USM Dr. Drs. H. Kukuh Sudarmanto, S.Sos., S.H., M.M., M.H itu diterima Wakil Dekan Fakultas Hukum Universitas Malaya, Dr Haezreena Begun …
Read More »Tim KKN Tematik USM Sosialisasi Tanggap Bencana Banjir di Kelurahan Genuksari
SEMARANG,KORANPELITA – Tim KKN Tematik Universitas Semarang (USM) di Kelurahan Genuksari melakukan Sosialisasi Tanggap Bencana Banjir bersama perangkat kelurahan dan warga Kelurahan Genuksari di Balai Kelurahan Genuksari, Semarang pada Minggu pagi (14/7/24). Kegiatan menghadirkan narasumber Bidang Pusdalops BPBD Kota Semarang, Heriyanto. Kegiatan dihadiri Sekretaris Kepala Kelurahan Genuksari, Mugiyono dan Ketua …
Read More »Tingginya Harga Tiket Pesawat, Ketua MPR RI Dorong Pemerintah Tekan Harga Avtur
JAKARTA,KORANPELITA – Tingginya harga tiket pesawat Indonesia mendapat perhatian pemerintah. Sebagaimana disampaikan Menko Marves Luhut Pandjaitan, harga tiket pesawat Indonesia termahal ke-2 di dunia, setelah Brazil. Sedangkan di kawasan ASEAN, Indonesia adalah yang rata-rata harga tiket pesawatnya paling mahal. Ketua MPR RI ke-16 sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bambang …
Read More »Jateng Terpilih Jadi Tuan Rumah Pomnas XIX 2025
SEMARANG,KORANPELITA – Jawa Tengah terpilih menjadi tuan rumah pelaksanaan Pekan Olahraga Mahasiswa Nasional (Pomnas) 2025 dalam Musyawarah Nasional Pengurus Pusat Badan Pembina Olahraga Mahasiswa Indonesia (PP Bapomi) di The Sultan Hotel Jakarta pada 14-16 Juli 2024. Ketua Bapomi Jateng, Handojo Djoko Waloejo mengatakan, Pomnas XIX Jawa Tengah 2025 rencana diselenggarkan …
Read More »Menteri ATR BPN, Secara Nasional Ungkap 87 Kasus Mafia Tanah Potensi Kerugian Capai Rp 5,16 Triliun
SEMARANG,KORANPELITA- Menteri ATR/BPN Agus Harimurti Yudhoyono menyatakan, bahwa penanganan kasus mafia tanah sangat penting untuk menghadirkan keadilan atas urusan tanah dan tata ruang di Indonesia. Hal ini juga bertujuan untuk memastikan kepastian hukum dan menciptakan iklim investasi yang kompetitif dan menjanjikan bagi para investor. ” Secara nasional tahun 2024 ada …
Read More »Kemendagri Kaji Raperda Jateng Tentang Pemajuan Kebudayaan
Semarang,KORANPELITA.com – Kementerian Dalam Negeri telah melakukan pengkajian secara yuridis formal dan material terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Provinsi Jawa Tengah tentang Pemajuan Kebudayaan. Dari hasil pengkajian tersebut, Kemendagri minta agar dilakukan perubahan terhadap raperda tersebut, sebagai langkah penyempurnaan sebelum ditetapkan sebagai peraturan daerah. Hal tersebut dikemukakan oleh Ketua Umum …
Read More »