JAKARTA,KORANPELITA – Pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa dan Emil Elestianto Dardak resmi mengantongi formulir B1-KWK dari Partai Golkar. Formulir tersebut diterima Khofifah-Emil di Kantor DPP Partai Golkar di Jakarta, Minggu (25/8/2024) malam. Restu partai berlambang pohon beringin tersebut tertuang dalam surat keputusan dengan Nomor …
Read More »Sebanyak 101 Pengurus ICMI Jateng Dilantik, Bukan Hanya Para Jenderal Tapi Ada Kopral
Semarang,KORANPELITA.com– sebanyak 101 Majelis Pengurus ICMI Jateng dilantik Ketua Umum MPP Ikatan Cendekiawan Muslim Se-Indonesia (ICMI) Prof. Dr. Arif Satria, S.P, M.Si. Pelantikan Majelis Pengurus Wilayah ICMI Jawa Tengah Periode 2024-2029 dilakukan di Aula Gedung Kuliah Berama Lantai 10, Universitas Islam Sultan Agung (Unissula) Semarang, Jumat malam, (23/8/2024). ICMI Jawa …
Read More »Kalsel Jadi Juara Umum Pekan Olahraga Wartawan Nasional 2024
Banjarmasin,KORANPELITA. Kalimantan Selatan (Kalsel) meraih gelar juara umum pada Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) XIV 2024 yang diadakan di Banjarmasin. Kalsel mengumpulkan 15 medali emas, 6 medali perak, dan 12 medali perunggu, mengungguli juara bertahan, Jawa Barat, yang hanya mendapatkan 10 medali emas, 6 medali perak, dan 10 medali perunggu. …
Read More »Ratusan Chef Dari Berbagai Hotel dan Restoran Ikuti Cooking Competition PHRI Vaganza
– Masak Menu Unik Berbahan Ikan SEMARANG,KORANPELITA – Ratusan Chef dari berbagai hotel dan restoran di Jawa Tengah antusias mengikuti cooking competition PHRI Vaganza di Lapangan Pancasila Simpanglima, Kota Semarang, Minggu (25/8/2024). Berbagai variasi makanan berbahan dasar ikan dibuat para chef berpengalaman dari berbagai hotel dan restoran di Jawa Tengah. …
Read More »Hilirisasi SDA Butuh Iklim Usaha Kondusif
Dr. Bambang Soesatyo TRANSFORMASI ekonomi Indonesia melalui hilirisasi mensyaratkan iklim usaha yang kondusif. Konsekuensinya, pemerintah pusat dan semua pemerintah daerah harus mau dan berani mengeliminasi semua faktor penghambat proses investasi, baik faktor penghambat di internal birokrasi maupun hambatan lain di luar birokrasi. Fokus lain dari presiden terpilih untuk periode 2024-2029, …
Read More »Kontingen PWI Jateng di Porwanas Meningkat, Bulutangkis Tambah Perak dan Tenis Meja Sumbang Perunggu
BANJARMASIN,KORANPELITA.COM Kontingen PWI Jawa Tengah menambah pundi-pundi medali di hari terakhir Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) XIV setelah cabang bulutangkis menambah dua medali perak di cabang bulutangkis dan satu perunggu tenis meja di Banjarmasin, Kalimatan Selatan, Minggu 25 Agustus 2024. Dengan hasil ini, Jateng secara keseluruhan meraih 1 medali emas, …
Read More »Lepas 1.141 Kontingen PON XXI, Nana Sudjana: Targetkan Jateng Dulang 50 Medali Emas
SEMARANG,KORANPELITA – Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana melepas 1.141 kontingen Jateng yang akan bertanding pada Pekan Olah Raga Nasional (PON) XXI tahun 2024 di Aceh-Sumatera Utara (Sumut) pada 8 -20 September 2024. Pelepasan kontingen itu dilaksanakan di Gedung Olah Raga (GOR) Jatidiri, Kota Semarang, pada Sabtu, 24 Agustus 2024 malam. …
Read More »UPNS Pusat Pendidikan Wasbang USM Gelar Pelatihan Pembinaan Karakter Bela Negara Bagi Mahasiswa
SEMARANG,KORANPELITA– Unit Penunjang Non Struktural Pusat Pendidikan Wawasan Kebangsaan (UPNS Wasbang) Universitas Semarang (USM) mengadakan pembinaan karakter bela negara dengan tema ”Pelatihan Pembinaan Karakter Bela Negara Berdasarkan Pancasila bagi Mahasiswa” di Lantai 5 Gedung V.53 Universitas Semarang pada 20 Agustus 2024. Ketua UPNS Pusat Pendidikan Wasbang Universitas Semarang, Dr Tri …
Read More »Medali Porwanas XIV Tahun 2024, Tuan Rumah Kalsel Kokoh Diperingkat Teratas dengan 8 Emas
Banjarmasin,KORANPELITA.com– Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) XIV Kalsel 2024 yang telah dimulai pada Selasa (20/8/2024), sudah menempatkan sejumlah PWI Wilayah yang ikut turnamen berhasil mencatatkan namanya pada tabel medali. Sampai dengan Jumat (24/8/2024) malam, tuan rumah PWI Kalsel masih kokoh di puncak kelasmen sebagai peraih medali terbanyak sementara, dengan jumlah …
Read More »ICMI Imbau Penyelenggara Negara Untuk Tegakkan Konstitusi dan Utamakan Kepentingan Bangsa
Jakarta,KORANPELITA.com – Ikatan Cendekiawan Muslim se-Indonesia (ICMI) mengimbau, agar semua penyelenggara negara konsisten menegakkan konstitusi dengan melaksanakan putusan MK No. 60/PUU-XXII/2024, tanggal 20 Agustus tahun 2024, dan lebih mengutamakan kepentingan bangsa di atas kepentingan apapun juga. “Dalam situasi yang sangat krusial ini, ICMI mengimbau agar semua pihak khususnya para penyelenggara …
Read More »