Semarang,koranpelita.com Wali kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu ingin kegiatan-kegiatan di kota Semarang tidak hanya bersifat memorial, tetapi juga memiliki dampak terkhusus bagi UMKM di Kota Semarang. Perempuan yang akrab disapa Mbak Ita itu juga ingin memaksimalkan potensi-potensi yang ada di kota Semarang untuk kesejahteraan masyarakat. “Mari kita lakukan kegiatan-kegiatan yang …
Read More »Rektor USM Jajaki Kerja Sama dengan Pertamina
Semarang,koranpelita.com Rektor USM Dr Supari ST MT melakukan kunjungan ke PT Pertamina untuk silaturahmi, sekaligus penjajakan kerja di kantor Pertamina Integrated Terminal Manager Semarang pada 5 Mei 2023. Dalam kunjungan itu, Rektor USM Dr Supari ST MT yang didampingi Ketua Bidang Publikasi dan HAKI USM, Dr Yuliyanto Budi Setiawan S.Sos, …
Read More »Walikota Semarang, Digitalisasi Penting Untuk Mendukung Kemajuan Pembangunan
Semarang,koranpelita com Wali kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu menegaskan, bahwa digitalisasi adalah modal dan pondasi untuk kemajuan dalam hal kesejahteraan masyarakat. Hal itu diungkapkan Mbak Ita dalam membuka Membuka seminar nasional Smart City bertajuk Semarang Membahas. Bertempat di Shamrock Ballroom MG Setos Lt. 16, Semarang, Kamis, (4/5/2023). Seminar yang menghadirkan …
Read More »Pangdam Pimpin Serah Terima Enam Jabatan Strategis Kodam IV/Diponegoro
Semarang,koranpelita.com Pangdam IV/Diponegoro Mayjen TNI Widi Prasetijono serahterimakan enam jabatan strategis di lingkungan Kodam IV/Diponegoro, diantaranya Kasdam, Irdam, Kapok Sahli Pangdam, Danrem 072/Pamungkas, Katopdam dan Dandenmadam IV/Diponegoro bertempat di Serambi Kehormatan, Makodam. Kamis (4/5/2023). Pejabat yang melakukan Sertijab yakni Mayjen TNI Deddy Suryadi, S.I.P., M.Si., yang telah menduduki jabatan sebagai …
Read More »FH USM Jalin Kerja Sama Dengan Dewan Sengketa Indonesia
Semarang,koranpelita.com Fakultas Hukum Universitas Semarang (FH USM) menjalin kerja sama dengan Dewan Sengketa Indonesia (DSI). Kerja sama ditandai dengan penandatanganan Perjanjian Kerja Sama antara kedua belah pihak yang dilaksanakan secara hybrid dan dihadiri dekan, senat, para pengelola, dosen Fakultas Hukum USM beserta Presiden DSI beserta jajarannya, baru-baru ini. Naskah Kerja …
Read More »Sosialisasi Klinik Manuskrip, Rektor: USM dan Yayasan Serius Fasilitasi Peningkatan SDM
Semarang,koranpelita.com Rektor USM, Dr. Supari, S.T, M.T mengatakan, Universitas Semarang dan Yayasan Alumni Undip sangat serius memfasilitasi peningkatan sumber daya manusia (SDM) di USM. “Yang bisa lari silakan lari, yang tidak mampu lari silakan berjalan, tetapi teruslah bergerak maju ke depan,” katanya dalam Sosialisasi Klinik Manuskrip yang diadakan LPPM USM …
Read More »Ganjar Silaturahmi ke Rembang Menemui Gus Mus dan Menikmati Sambel Terong
Rembang,koranpelita.com Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo bertemu kiai kharismatik asal Rembang, KH Mustofa Bisri atau yang akrab disapa Gus Mus, Rabu (3/5/2023). Tiba sekitar pukul 10.30 WIB, Ganjar langsung diterima Gus Mus di ruang tamu kediamannya, di kompleks Ponpes Raudlatut Thalibin di Leteh, Rembang. Pada awal perjumpaan, Ganjar yang mengenakan …
Read More »Fakultas Psikologi USM Lepas 151 Calon Wisudawan
Semarang,koranpelita.com Fakultas Psikologi Universitas Semarang melepas 151 calon wisudawan pada Pelepasan Calon Wisudawan Fakultas Psikologi Periode Ke-40 di Gedung Auditorium Ir. Widjatmoko USM, Rabu (3/5/2023). Kegiatan dihadiri Wakil Rektor I USM, Prof Dr Ir Sri Budi Wahjuningsih MP, Dekan Fakultas Psikologi USM, Prof Dr L Rini Sugiarti SPsi MSi Psikolog, …
Read More »Pangdam IV/Diponegoro Halal Bihalal Bersama Seluruh Keluarga Besar Kodam Yang Dihadiri Danjen Kopassus
Semarang,koranpelita.com Panglima Kodam IV/Diponegoro Mayjen TNI Widi Prasetijono pimpin apel khusus dilanjutkan halal bihalal usai pelaksanaan cuti Hari Raya Idul Fitri 1444 H bersama keluarga besar Kodam IV/Diponegoro di Lapangan Parade Makodam. Rabu (3/5/2023). Masih dalam suasana lebaran, kepada seluruh Prajurit dan PNS Kodam IV/Diponegoro, Pangdam mengucapkan selamat Hari Raya …
Read More »Selama Angkutan Lebaran 2023, KAI Daop 4 Semarang Sukses Layani 430 Ribu Penumpang
Semarang,koranpelita.com PT Kereta Api Indonesia (Persero) resmi menutup pelaksanaan posko Angkutan Lebaran Tahun 2023 pada Selasa 2 Mei 2023. Selama 19 hari posko yang dimulai dari 12 April sampai dengan 2 Mei 2023, KAI Daop 4 Semarang melayani total 430.287 pelanggan KA atau rata-rata 20.490 pelanggan per hari. Sementara jumlah …
Read More »