ahmad yani

Pekan Olah Raga Sebagai Talent Scouting dan Menjaring Prajurit TNI AL Berprestasi

Jakarta,  koranpelita.com TNI Angkatan Laut menggelar Pekan Olahraga TNI AL Wilayah Barat (Polwilbar) Tahun 2023 yang dibuka oleh Komandan Pusat Hidro-Oseanografi TNI Angkatan Laut (Danpushidrosal) Laksamana Madya TNI Nurhidayat mewakili Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Muhammad Ali di Lapangan Trisila Mabesal, Cilangkap, Jakarta Timur, Senin (10/07). “Pekan olahraga …

Read More »

Peringati Hari Korps Hukum TNI AL di Tengah Misi Perdamaian PBB

Jakarta,  koranpelita.com Genap satu tahun usia Korps Hukum TNI Angkatan Laut (TNI AL), tepat tanggal 7 Juli menjadi hari spesial untuk Satgas Maritime Task Force (MTF) TNI Konga XXVIII-N/ UNIFIL. Peringatan ini menjadi momentum untuk semakin profesional dalam penegakkan hukum tim Satgas MTF TNI AL. Tugas-tugas bidang hukum di lingkungan …

Read More »

Rumah Ibu Sri Surati Korban Terdampak Gempa Selesai Di Perbaiki

Berkat sinergitas TNI dari Koramil/15 Sanden bersama Polsek, relawan dan warga masyarakat Dodogan, Rumah Ibu Sri Surati akhirnya selesai diperbaiki, Kamis (6/7/2023). Atap rumah Ibu Sri Surati yang dulunya roboh akibat gempa bumi sudah selesai diperbaiki. Hal itu disampaikan Batuud Koramil 15/Sanden Peltu Agung Triono saat melaksanakan karya bakti di …

Read More »

Penuh Haru, Jalasenastri PG Kodiklatal Berikan Bantuan Sosial Kepada Sesama

  Surabaya,  koranpelita.com Penuh haru, Jalasenastri Pengurus Gabungan Kodiklatal yang diketuai oleh Ny. Etta Suhartono dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Jalasenastri ke – 77 memberikan bantuan sosial ke tempat-tempat yang membutuhkan. Jumat, (07/07/2023). Adapun tempat yang dikunjungi Ibu-Ibu Jalasenastri PG Kodiklatal yaitu, Pondok Pesantren (Ponpes) Millenium Jl. Balongdowo …

Read More »

Kontingen Mabesal Pada Pekan Olah Raga Wilayah Barat Tahun 2023 Siap Bertanding

Jakarta,  koranpelita.com Markas Besar Angkatan Laut (Mabesal) menyelenggarakan upacara pelepasan kontingen olahraga dalam rangka mengikuti Pekan Olah Raga Wilayah Barat (Porwilbar) Tahun 2023 yang dipimpin oleh Kepala Dinas Perawatan Personel Angkatan Laut (Kadiswatpersal) Brigjen TNI (Mar) Feryanto Pardamean mewakili Asisten Personalia Kepala Staf Angkatan Laut (Aspers Kasal) bertempat di Stadion …

Read More »

Tingkatkan Kerja Sama Dua Negara, Kasal Terima Kunjungan Komandan Korps Marinir Korea Selatan

Jakarta,  koranpelita.com Dalam rangka peningkatan kerja sama dengan negara-negara sahabat, Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Muhammad Ali menerima courtesy call atau kunjungan kehormatan dari Komandan Korps Marinir Korea Selatan Letnan Jenderal Kim Gye-hwan bertempat di Gedung Utama Mabesal, Cilangkap Jakarta Timur, Kamis (06/07). Ini merupakan kali pertama Kim …

Read More »

Babinsa Tirtosari Aktif Selalu Membantu Korban Gempa di Wilayah Binaan

Sebagai wujud Kemanunggalan TNI dan Rakyat,Danramil 13/Kretek Kapten Cpl Sunarto bersama anggota,bhabinkamtibmas dan warga masyarakat membantu membangun kembali bagian belakang Rumah milik bpk.Suhardi (Ketua RT) RT 01 Warga buruhan yang sempat roboh akibat gempa bumi,pada Kamis 06/07/2023. Tahap demi tahap proses pembangunan sudah dilalui sampai sekarang sudah masuk proses pemasangan …

Read More »

Siswa Dikmaba TNI AL Angkatan 42/2 Kejuruan Bahari Laksanakan Lattek Pemeliharaan Kapal Perang

  Surabaya,  koranpelita.com Dalam upaya mewujudkan program pembangunan sumber daya manusia TNI AL yang unggul dan profesional sebagai pengawak organisasi TNI AL kedepan, Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI AL (Kodiklatal) melalui Sekolah Navigasi Bahari jajaran Kodikopsla, mengadakan latihan praktek Pemeliharaan dan Perbaikan (Harkan) bangunan Kapal bagi siswa Pendidikan …

Read More »