Bantul – Kompak, Satgas TMMD Reguler 119 Kodim 0729 Bantul bersama warga ratakan material batu untuk pembuatan jalan Cor Blok jalan di Dusun Tangkil Sepanjang 400 M dan Di Dusun Salam Sepanjang 600 M dengan lebar 3 M dan Tebal 12 CM. (Jumat, 15/03). Serma Tri Gunawan menjelaskan, kolaborasi dan …
Read More »Bulan Ramadhan Tidak Mengurangi Semangat Satgas TMMD
Bantul – Bulan Ramadhan tidak mengurangi semangat Pasukan yang tergabung dalam Satgas TMMD Reguler 119 Kodim 0729 Bantul dalam menyelesaikan percepatan pembangunan fisik di Dusun Tangkil, Kal. Muntuk & Dusun Salam, Kalurahan Temuwuh, Kapanewon Dlingo, Kabupaten Bantul. (Jumat, 15/03). Serma Tri Gunawan menyampaikan “Bulan Ramadhan bukan menjadi halangan bagi Satgas …
Read More »Tokoh Pemuda Angkat Bicara Soal Kegiatan TMMD Reguler 119 Kodim 0729 Bantul
Bantul – Program TMMD Reguler 119 Kodim 0729 Bantul, yang berlangsung di Dusun Tangkil, Kal. Muntuk & Dusun Salam, Kalurahan Temuwuh, Kapanewon Dlingo, Kabupaten Bantul.(jumat, 15/03). Tokoh Pemuda Dusun Tangkil mengungkapkan selaku warga masyarakat sangat mengucapkan banyak terima kasih kepada TNI Angkatan Darat yang telah memilih Dusun Bandari dalam pelaksanaan …
Read More »Paket Komplit Program TMMD Reguler Menjadi Solusi Percepatan Pembangunan Dan Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat
Bantul – Program TMMD Reguler 119 Kodim 0729 Bantul yang bertajuk “Darma Bakti TMMD Mewujudkan Percepatan Pembangunan Di Wilayah” TMMD merupakan wujud nyata kemanunggalan dan kesengkuyungan antara TNI dan Pemerintah Daerah serta komponen masyarakat lainnya, dalam pembangunan daerah. Penyelenggaraan program TMMD selama lebih dari 40 tahun. Terbukti, berbagai keberhasilan dapat …
Read More »Bangun Semangat Kebersamaan Tuntaskan TMMD
Bantul – Pelaksanakan tugas Satgas TMMD Reguler 119 Kodim 0729 Bantul sudah akan mendekati selesai program tersebut yang nanti akan di tutup tanggal 20 Maret 2024 mendatang, namun itu tak membuat semangat kerja para anggota satgas menjadi kendor, namun justru sebaliknya. (Jumat 15/03). Semangat mereka masih terjaga dengan baik dan …
Read More »TMMD Bangkitkan Semangat Gotong Royong Warga
Pelaksanaan Program TMMD Reguler 119 Kodim 0729 Bantul dinilai mampu menciptakan kebersamaan lewat gotong royong. Bahkan tidak hanya dilakukan oleh TNI saja, akan tetapi berbagai pihak juga ikut terlibat dalam mensukseskan program tersebut. (Kamis, 14/03). Komandan Satgas TMMD Reguler ke-119, Kodim 0729 Bantul, Letkol Inf Muhidin, S.H. M.I.P menyampaikan “Dengan …
Read More »Kekompakan Satgas TMMD, Mengaduk Semen
Bantul – Kebersamaan dan solidaritas Satgas TMMD Reguler 119 Kodim 0729 Bantul terlihat jelas dalam kegiatan pembangunan pemasangan. Dalam sebuah momen yang memperlihatkan kekompakan, beberapa anggota satgas terlihat sedang bergotong-royong mengaduk. (Kamis, 14/03). Dengan penuh semangat, walaupun dalam bulan puasa anggota satgas TMMD terus mengejar target mengingat penutupan TMMD semakin …
Read More »Antrian Pasukan Angkong Satuan Penugasan TMMD
Bantul – Satgas Dansatgas TMMD, Letkol Inf Muhidin, S.H. M.I.P, melaksanakan gotong royong pengecoran jalan bersama masyarakat, Antrian panjang terjadi saat mesin molen mulai memasukan material campuran cor yang siap untuk di olah lalu di angkut dengan kendaraan angkong (kereta dorong) untuk ditumpahkan kejalan yang menjadi sasaran pengecoran. (Kamis, 14/03). …
Read More »Percepat Pembangunan Jembatan Tangkil
Bantul – TMMD Reguler 119 Kodim 0729 Bantul membangun jembatan yang merupakan akses jalan bagi warga di Dusun Tangkil, Kal. Muntuk & Dusun Salam, Kalurahan Temuwuh, Kapanewon Dlingo, Kabupaten Bantul. Komandan Satuan Penugasan (Dansatgas) Letkol Inf Muhidin, S.H. M.I.P mengatakan program TMMD ini sebagai upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat dengan memberikan …
Read More »Letkol Inf Muhidin, S.H. M.I.P Tegaskan Prajurit Jaga Nama Baik TNI
Bantul – Program TMMD Reguler 119 Kodim 0729 Bantul sudah memasuki hari ke-23 dan tinggal 7 hari lagi sebelum penutupan. Dansatgas TMMD, Letkol Inf Muhidin, S.H. M.I.P, menegaskan agar prajurit dapat selalu menjaga nama baik TNI. (Kamis, 14/03) Muhidin yang juga merupakan Dandim 0729 Bantul selalu memonitor dalam setiap kesempatan, …
Read More »