ahmad yani

TNI AL Laksanakan Vaksinasi Covid-19 Dosis Kedua

Jakarta, Koranpelita.com TNI Angkatan Laut (TNI AL), hari ini, Selasa (23/3) kembali melaksanakan vaksinasi dosis kedua untuk prajurit yang berdinas di jajaran Markas Besar Angkatan Laut (Mabesal) bertempat di GOR Mabesal, Cilangkap, Jakarta Timur dengan melibatkan vaksinator dari Pusat Kesehatan (Puskes) TNI, TNI Angkatan Laut (TNI AL) dan TNI Angkatan …

Read More »

Dukung Operasi Laut, TNI AL Bekali Perwira Rule of Engagement

Jakarta, Koranpelita.com Guna mendukung kesiapan operasi keamanan laut menghadapi dinamika lapangan dalam menjaga keamanan wilayah Laut Yurisdiksi Nasional, Dinas Hukum Angkatan Laut (Diskum AL) membekali para Perwira dengan melaksanakan Pembinaan Teknis Penyusunan Aturan Pelibatan atau Rule of Engagement (RoE) yang di buka secara resmi oleh Sekdiskum AL Kolonel Laut (KH) …

Read More »

Walau Sudah di Vaksin Dankodiklatal Ajak Budaya Hidup Sehat

Surabaya,  Koranpelita.com Beberapa waktu lalu sebagian Prajurit Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Laut (Kodiklatal) telah melaksanakan vaksin Covid -19 yang pertama sedangkan vaksin ke-dua akan dilaksanakan 14 hari sesudahnya. Walaupun sudah di vaksin saya berharap agar prajurit Kodiklatal tetap melaksanakan budaya hidup sehat dengan rajin berolahraga dan …

Read More »

Danlantamal V Tinjau Lokasi Kampung Bahari Nusantara di Mengare

Gresik, Koranpelita.com Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) V Laksamana Pertama TNI Mohamad Zaenal, S.E., M.M., M.Soc., Sc., didampingi Asisten Potensi Maritim (Aspotmar) Danlantamal V Kolonel Laut (P) Rahadian R, S.E., M.Tr. Hanla., meninjau kawasan Mengare, Desa Tajung Widoro yang terletak di Kecamatan Bunga Kabupaten Gresik, Senin (22/03). Direncanakan, …

Read More »

Kasal dan Kapolri Sepakat Perkuat Sinergitas di Berbagai Operasi

Jakarta, Koranpelita.com Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M., dan Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo, M.Si., sepakat memperkuat sinergitas di berbagai bidang operasi khususnya dalam menjaga keamanan perairan dari tindakan ilegal. Kesepakatan antara Pimpinan TNI AL dan Polri ini …

Read More »

Ladokgi TNI AL Dukung Target Vaksinasi Nasional 1 juta Per Hari

Surabaya, Koranpelita.com Dalam rangka mendukung pencapaian target Nasional pelaksaan vaksinasi 1 juta vaksin perhari, Lembaga Kedokteran Gigi (Ladokgi) TNI Angkatan Laut (TNI AL) R.E. Martadinata, Benhil, Tanah Abang, Jakarta Pusat, hari ini, Senin (22/3) melaksanakan vaksinasi bagi Lansia. Pelaksanaan vaksinasi ini merupakan tugas limpahan dari Puskesmas Tanah Abang dengan sasaran …

Read More »

PERINGATAN ISRA MI’RAJ NABI MUHAMMAD SAW TAHUN 1442 H/ 2021 M DI SESKOAL

Jakarta, Koranpelita.com Keluarga Besar Sekolah Staf dan Komando TNI Angkatan Laut (Seskoal) melaksanakan peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW tahun 1442H/ 2021 M,bertempat di Auditorium Jos Soedarso Seskoal,Cipulir, Jakarta Selatan, Senin (22/3). Acara dengan tema “ Maknai Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW tahun 1442 H/2021 M sebagai Landasan Moral Prajurit …

Read More »

Lanal Cilacap Laksanakan Jam Komandan

Surabaya, Koranpelita.com Sebagai upaya membina, memotifasi semangat dan disiplin personelnya, Komandan Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Cilacap Letkol Laut (PM) Sugeng Subagyo, S. Sos., memberikan Jam Komandan kepada seluruh anggota baik militer maupun PNS Lanal Cilacap. Senin (22/3). Danlanal dalam pengarahannya mengajak agar kita selalu meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada …

Read More »