Surabaya, koranpelita.com Setelah melaksanakan kegiatan harbour phase sejak tanggal 31 Agustus sampai 7 September 2023, Latihan Bersama (Latma) Multilateral Super Garuda Shield (SGS) 2023 ini memasuki tahapan Sea Phase mulai tanggal 8 – 12 September 2023. Pelaksanaan sea phase didahului dengan kegiatan apel kelengkapan yang dilaksanakan oleh seluruh prajurit TNI …
Read More »Wadan Kodiklatal Tutup Pendidikan Dikmatra-2 dan Dikaplikasi-2 TA 2023
Surabaya. Koranpelita.com Wakil Komandan Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI AL (Wadan Kodiklatal) Laksda TNI Supardi mewakili Dankodiklatal Letnan Jenderal TNI Marinir Suhartono, resmi menutup Program Pendidikan Matra (Dikmatra- 2), dan Pendidikan Aplikasi (Dikaplikasi -2) TA 2023 yang dilaksanakan di Gedung R.E. Martadinata Mako Kodiklatal Bumimoro Surabaya, Jumat (8/9/2023). …
Read More »Jelang Puncak Peringatan HUT Ke-78 TNI AL, Keluarga Besar Kodiklatal Gelar Doa Bersama
Surabaya, koranpelita.com Keluarga Besar Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI AL (Kodiklatal), yang terdiri dari Prajurit, Pegawai Negeri Sipil (PNS), serta Siswa melaksanakan doa bersama dalam rangka pelaksanaan rangkaian kegiatan peringatan HUT ke-78 TNI AL tahun 2023. Doa bersama serentak dilaksanakan tempat ibadah masing-masing satuan dibawah jajaran Kodiklatal, Jumat …
Read More »Ratusan Siswa Dikmaba TNI AL XLIII/1 TA 2023 Diterima Jadi Keluarga Besar Kodikdukum
Surabaya, koranpelita.com Sebanyak 389 Siswa Dikmaba TNI AL Angkatan XLIII/1 TA 2023 diterima menjadi bagian dari keluarga besar Komando Pendidikan Dukungan Umum (Kodikdukum) Kodiklatal, dalam upacara militer yang dilaksanakan di Lapangan Laut Seram Kodikdukum Bumimoro Kodiklatal Surabaya, Kamis (7/9/2023) sore. Upacara penerimaan dipimpin langsung oleh Komandan Kodikdukum (Dankodikdukum) Laksma TNI …
Read More »Hormati Perjuangan Pahlawan, Dankodiklatal Pimpin Ziarah Peringatan HUT Ke-78 TNI AL
Surabaya, koranpelita.com Menjelang peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-78 TNI Angkatan Laut Tahun 2023, Komandan Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan Laut (Dankodiklatal) Letnan Jenderal TNI Marinir Suhartono memimpin Ziarah dan Tabur Bunga yang dilaksanakan di Taman Makam Pahlawan (TMP) 10 Nopember Jalan Mayjen Sungkono No. 190 Dukuhpakis …
Read More »TIM EKSPEDISI MARITIM TNI AL LAKSANAKAN BAKTI SOSIAL DAN ZIARAH KE TMP
Banjarmasin, koranpelita.com Memasuki etape kelima Tim Rute Putih yang tergabung dalam Ekspedisi Maritim TNI Angkatan Laut (TNI AL) melaksanakan kegiatan Bakti Sosial dan Ziarah di Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Kamis (07/09). Tim Putih Ekspedisi Maritim tiba di Banjarmasin menggunakan jalur laut dengan menggunakan KRI Layang-635 dibawah pimpinan Letkol Laut (P) Eko …
Read More »Jadi Menteri Pertama yang Hadir di Musi Rawas Utara, Hadi Tjahjanto Tuntaskan Konflik yang Telah Berlangsung 28 Tahun
Musi Rawas Utara – Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Hadi Tjahjanto mengunjungi Kabupaten Musi Rawas Utara, Provinsi Sumatra Selatan, pada Kamis (07/09/2023). Ia menjadi menteri pertama yang hadir langsung ke Musi Rawas Utara sekaligus berhasil menuntaskan konflik pertanahan yang melibatkan Suku Anak Dalam (SAD) dengan perusahaan …
Read More »Pagelaran Jalasena Malahayati Akan Digelar di Taman Ismail Marzuki Dalam Rangka HUT TNI AL
Jakarta, koranpelita.com Dalam menyambut Hari Ulang Tahunnya yang ke 78, TNI Angkatan Laut menggelar pertunjukan teatrikal yang mengangkat sosok Malahayati sebagai panglima armada laut perempuan pertama di dunia dari Kesultanan Aceh Darussalam di abad 16, dan menjadi inspirasi dalam membangun kekuatan maritim Indonesia yang merupakan salah satu negara kepulauan terbesar …
Read More »Masuki Etape II Tim Merah Ekspedisi Maritim TNI AL Tiba di Sangatta
Samgatta, koranpelita.com Tim Merah Ekspedisi Maritim TNI Angkatan Laut (TNI AL) 2023 tiba di Sangatta, Kalimantan Timur dan disambut langsung Komandan Pangkalan Angkatan Laut (Danlanal) Sangatta Letkol Laut (P) Shodikin M.Tr.Opsla didampingi Wakil Bupati Kutai Timur, Dr. H. Kasmidi Bulang, S.T., M.M.l., Forkopinda Kecamatan Kongbeng dan Wahau, Pelajar sekolah serta …
Read More »Kasal: TNI Angkatan Laut Berkomitmen Untuk Mendukung Program Pemerintah Bidang Kemandirian Industri Pertahanan
Batam, koranpelita.com Sebagai wujud dari program prioritas Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Muhammad Ali, TNI AL memfokuskan dalam pencapaian kekuatan yang siap dioperasionalkan dengan menambah alutsista berupa kapal perang. Kasal memimpin acara Delivery Ceremony, Peresmian, dan Pengukuhan Komandan KRI Tuna-876 bertempat di Galangan PT Karimun Anugrah Sejati (KAS), …
Read More »