ahmad yani

Dankodikmar : Bangun Karakter dan Akhlak Untuk Menjadi Prajurit Yang Baik

  Surabaya,  koranpelita.com “Bangun karakter dan akhlak untuk menjadi prajurit yang baik, bertanggung jawab dan berani mengakui kekurangan dengan instropeksi diri untuk lebih baik. Selain itu, laksanakan semua perintah terkait nanti kalian di tempatkan tidak ada berandai – andai atau pilih – pilih apapun yang sudah menjadi keputusan pimpinan laksanakan …

Read More »

SAAT PRAJURIT KRI BIMA SUCI MELUAPKAN KERINDUAN KELUARGA DI TENGAH LAUT

Srilanka,  koranpelita.com Seketika terdengar pengumuman “SIGNAL ON”, para prajurit KRI Bima Suci yang sedang melaksanakan istirahat siang serentak bergegas menuju geladak utama KRI Bima Suci yang sedang melaksanakan pelayarannya menuju ke Sri Lanka pada Rabu (12/04). Keriyuhan yang menjadi pemandangan menarik, ketika terdengar pengumuman “SIGNAL ON” merupakan pemberitahuan melalui sistem …

Read More »

TNI AL Pimpin Latihan Terintegrasi Satgas PBB Libanon

Lebanon,  koranpelita.com KRI Frans Kaisiepo-368 yang tergabung dalam Satuan Tugas Maritime Task Force (MTF) – United Nations Interim Force in Lebanon (UNIFIL), sukses memimpin latihan terintegrasi antara Satgas MTF UNIFIL bersama dengan Libanese Armed Forces (LAF), pekan ini di perairan Libanon. Latihan tersebut bertujuan untuk meningkatkan kesiapsiagaan operasional dan interoperabilitas …

Read More »

Tingkatkan Spiritual Lanal Cilacap Peringati Nuzulul Qur’an

Cilacap,  koranpelita.com Pangkalan TNI AL (Lanal) Cilacap melaksanakan peringatan Nuzulul Qur’an 1444 H, mengangkat tema “Dengan Nuzulul Qur’an Meningkatkan Kesalehan Spiritual dan Kesalehan Sosial Prajurit dan PNS TNI AL” di Masjid Al – Moeklas Sidik Lanal Cilacap, Jl. Niaga No. 02 Cilacap, Selasa (11/04/2023). Dalam acara peringatan Nuzulul Qur’an tersebut …

Read More »

Danlanal Cilacap Panen Ikan Nila di Kolam Ketahanan Pangan

Surabaya,  koranpelita.com Komandan Pangkalan TNI AL (Danlanal) Cilacap Kolonel Laut (PM) Sugeng Subagyo didampingi Ketua Cabang 3 Korcab V Daerah Jalasenastri Armada (DJA) II Ny. Sri Sugeng Subagyo melakukan panen perdana ikan nila di Kolam Ketahanan Pangan Komplek Rumdis TNI AL Cilacap, Jl. Srikandi Cilacap, (11/04/2023). Menurut Danlanal melalui pelaksanaan …

Read More »

Danlanal Banyuwangi Berikan Selamat Kepada Taruna Polud Angkatan IX

Banyuwangi,  koranpelita.com Komandan Pangkalan TNI Angkatan Laut (Lanal) Banyuwangi Letkol Laut (P) Indra Nusha Raspati memberikan selamat kepada 5 Taruna Polisi Udara Angkatan IX pada acara Penutupan Masa Dasar Pembentukan Karakter dan Pelantikan Taruna Pendidikan Private Pilot License Korps Kepolisian Perairan dan Udara BAHARKAM POLRI Angkatan IX Tahun 2023, diadakan …

Read More »

Dankodiklatal : Al Qur’an Sumber Ilmu Pengetahuan Yang Menjadi Rahmat Seluruh Umat Manusia

  Surabaya, koranpelita.com “Al Qur’an sebagai sumber ilmu pengetahuan yang menjadi Rahmat bagi seluruh umat manusia, atau Rahmatan lil alamin, dan Al Qur’an dalam kehidupan kita sebagai seorang Prajurit TNI juga kita jadikan sebagai landasan moral dalam kehidupan sehari-hari dalam menjalankan penugasan.” Demikian dikatakan Komandan Komando Pembinaan Doktrin Pendidikan dan …

Read More »

Unik, Babinsa Kodim 0425/Seluma Bagikan Takjil Door To Door

Seluma. – Ada yang unik pada pembagian takjil gratis oleh Kodim 0425/Seluma, Bengkulu, Rabu (12/4/23). Beberapa anggota Babinsa Kodim 0425/Seluma tanpak menyambangi rumah-rumah warga binaan yang dinilai kurang mampu sambil membagikan 100 paket takjil di depan rumah warga. Ini tentu pemandangan berbeda, dimana takjil dibagikan secara Door to Door, sebab …

Read More »

Wadan Lantamal V Bermalam di Kapal Perang Sambut Qiyamul Lail

Surabaya,  koranpelita.com Komandan Pangkalan Utama TNI AL (Danlantamal) V Laksamana Pertama TNI Supardi yang diwakili oleh Wadan Lantamal V Kolonel Marinir Baedhowi Oktafidia bersama Panglima Koarmada (Pangkormada) II Laksamana Muda TNI Maman Firmansyah dan Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar parawansa serta segenap Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkompimda) Provinsi Jawa Timur …

Read More »

TNI AL Amankan Perairan Pasca Laka Laut yang Terjadi di Banten

Banten,  koranpelita.com TNI Angkatan Laut dari Pangkalan TNI AL (Lanal) Banten diterjunkan guna melaksanakan pengamanan serta pengawasan, pasca terjadinya kecelakaan laut tubrukan antara dua kapal yaitu MV. Fortune Pasific XLIX dengan MT. Sinar Malahayati, pekan ini di wilayah perairan Banten. Atas terjadinya peristiwa tersebut, kedua kapal mengalami kerusakan yang cukup …

Read More »