Diharapkan Prokes Jadi Kebiasaan di Kotim

Sampit, Koranpelita.com.

Juru Bicara Satgas Penanganan Covid 19 Kabupaten KotawariginTimur ( Kotim) Provinsi Kalteng, Ir.Multazam MT baru baru ini kepada wartawan di Sampit mengatakan,diharakan penerapan prokes diharapkan sudah menjadi kebiasaan di era new normal ini.

Terlebih masyarakat sudah mengetahui, perilaku 3 M, Memakai masker, menjaga jarak dan mencuci tangan pakai sabun.Sebab melihat grafik angka kasus Covid 19 di Kotim yang menurun,banyak masyarakat yang tidak memakai masker.

Multazam melihat hal ini sebagai euforia berjalannya vaksinasi covid19., Ditegaskannya disiplin menerapkan prokes harus benar benar dijalankan dan tidak boleh diabaikan.(RAG).

About suparman

Check Also

Wujudkan Pilkada Damai, Pemprov Jateng Gelar Doa Bersama

SEMARANG,KORANPELITA – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah bersama Majlis Ulama Indonesia (MUI) wilayah setempat menggelar acara …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca