Masyarakat Desa Natai Lesung Bersukur Kehadiran Bidan Desa

Sintang, Koranpelita.com 

Masyarakat Desa Natai Lesung Kecamatan Kayan hilir, Kabupaten Sintang bersukur atas kehadiran Bidan Desa yang bisa menetap tugas di kampung.

Kasi Pemerintah Desa Natai Lesung Kiun mengemukakan hal itu saat ditemui oleh wartawan koranpelita, Ahad (10/01/2021).

Kiun  mengharapkan kepada bidan Desa yang baru ditugaskan di kampung Natai Lesung semoga bisa betah dan tahan lama ,karna masyarakat Natai Lesung membutuhkan bidan Desa.

Dengan adanya bidan desa berobat pun  terjangkau dan bisa aktif kembali kegiatan Posyandu, Kiun selaku tokoh masyarakat juga mengucapkan terimah kasih banyak kepada wartawan koranpelita.com Sintang.

“Terima kasih sudah menyalurkan aspirasi masyarakat Natai lesung ke publik tetang keluh kesan Masyarakat di Desa kami,” ujar Kiun.

Masyarakat Desa Natai Lesung di saat ibu bidan datang ke kampung mengunakan strada triton untuk angkut barang pindahannya dari Sintang ke kampung terlihat sore hari tadi baru sampe,ibu-ibu desa Natai Lesung kerja gotong royong bantu turunkan barang-barang ibu bidan di Poskedes dengan semangat gotong royong yang luar biasa di lakukan ibu Natai lesung. (adhar)

About redaksi

Check Also

PNS Kodiklatal Surabaya Gelar Aksi Donor Darah dalam Rangka HUT KORPRI ke-53 Tahun 2024

Surabaya, koranpelita.com Menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) ke-53 Tahun 2024, …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca