Komunitas Catur Sampit Pimpinan Rusmansyah WN,  Gelar Turnamen

Sampit, Koranpelita.com.

Komunitas Catur Sampit di Kabupaten Kotawaringin Timur ( Kotim) Provinsi Kalteng, dalam memperingati HUT Kotim 7 Januari 2021 yang ke 68 , dalam waktu dekat akan menggelar turnamen catur terbuka berhadiah uang tunai dengan jumlah peserta dibatasi.Mengingat menghindari kerumunan di tengah pandemi Covid 19.

Demikian ungkap Rusmansyah Wasit Nasional Ketua Komunitas Catur Sampit Kamis malam( 7/1).

Ditegaskan pemilik klub catur dan Depot Makan Karindangan ini, bahwa komunitas catur bukan saingan atau rivalitas Pengkab Percasi Kotim, tetapi membantu top organisasi olahraga catur yang diakui KONI itu dalam mengembangkan olahraga catur di Kotim.

” Dalam waktu dekat kita akan menggelar turnamen catur perorangan , kemudian kita akan menggelar turnamen catur beregu,” katanya.

Namun mengingat pandemi Covid 19 masih berpluktuatif di daerahnya,maka dengan ketat akan menerapkan protokol kesehatan. ( RAG).

About redaksi

Check Also

BPOLBF Gelar Floratama Learning Center: Bahas Tantangan dan Skema Pembiayaan Reforestasi untuk Pariwisata Berkelanjutan

Labuan Bajo, Koranpelita.com Dalam upaya mendorong keberlanjutan sektor pariwisata dan pelestarian lingkungan, Badan Pelaksana Otorita …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca