Turnamen Catur DAD Kalteng Diikuti 182 Peserta

Palangka Raya, Koranpelita.com.

Turnamen Catur Dewan Adat Dayak (DAD ) Kalteng yang mulai berlangsung Jum”at siang ( 13/11) yang mempertandingkan babak pertama kategori pelajar SD- SLTA , diikuti 182 peserta se Kalteng.

Peserta  dengan rincian 112 umum dan 70 pelajar SD-SLTA dengan jumlah pertandingan7 babak, durasi waktu setiap pemain 30 menit dan mengggunakan peraturan dari FIDE serta PB Percasi.

Demikian diinfokan oleh Agustiono salah seorang wasit yang memimpin pertandingan tersebut.

Sedangkan waktu pelaksanaaan, jelas Agustiono, dari tanggal 13-15 November 2020 menghadiahkan sejumlah uang tunai untuk puluhan pemenang dan bertempat di Aula Berkah Dinas Pendidikan Kalteng di Palangka Raya.Serta diikuti pecatur dari sejumlah Kabupaten/ Kota se Kalteng. ( RAG).

About redaksi

Check Also

Gedung Perpusda Jateng Diperluas, Dorong Literasi dan Minat Baca Masyarakat

SEMARANG,KORANPELITA – Proyek perluasan gedung dan pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca