Jembatan Layang Tumbang Nusa Tanpa Rambu Lalu Lintas

Sampit, Koranpelita.com.

Jembatan layang di Tumbang Nusa Kabupaten Pulang Pisau Kalteng, yang merupakan jalur trans Kalimantan yang menghubungkan Provinsi Kasel dan Kalteng tersebut, terlihat tanpa rambu lalu lintas maupun papan peringatan maksimal kecepatan melintas di jalan jembatan layang ini.

Menurut Rifky sopir travel Minggu ( 13/9/2020) jalan jembatan layang di Tumbang Nusa sering terjadi kecelakaan lalu lintas.Sedangkan garis pembatas jalan di Jembatan Layang Tumbang Nusa ini hanya garis cat putih tanpa pembatas permanen.

Tapi semestinya di pasang tanda rambu rambu lalu lintas dan peringatan batas maksimum melintas dijalan jembatan layang Tumbang Nusa tersebut.
Sebab, rawan juga terjadi kecelakaan.

Pengamatan di lapangan, jalan jembatan layang Tumbang Nusa di Kabupaten Pulang Pisau Kalteng ini riskan dengan laka lantas.Terlebih tidak ada rambu penuntun melintas di Jalan Jembatan Layang , padahal Jembatan Layang ini dibangun, sebagai sebuah solusi ,yang sebelumnya banjir bagi pelintas jalur trans Kalimantan jalur selatan.
( RAG).

About redaksi

Check Also

National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro Resmi Digelar

Semarang,KORANPELITA.Com – Kasdam Brigjen TNI Mohammad Andhy Kusuma, S.Sos., M.M., M.Han., secara resmi membuka turnamen …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca