Kompak Mengoptimalkan Hasil Yang Dicapai Satga TMMD Reguler Ke-119 Kodim 0729

Bantul – Program TNI TMMD Reguler Ke – 119 Kodim 0729 Bantul untuk lebih mengoptimalkan hasil yang dicapai bersama dengan masyarakat setempat langsung mengerjakan sasaran fisik.

Dandim 0729 Bantul, Letkol Inf Arif Hermad, S.I.P., M.M. menyampaikan Untuk menyukseskan pelaksanaan TMMD Reguler Ke – 119 Kodim 0729 Bantul di Dusun Tangkil, Kal. Muntuk & Dusun Salam, Kalurahan Temuwuh, Kapanewon Dlingo, Kabupaten Bantul di awali dengan doa dan semangat dalam bekerja bahu membahu bergotong royong, yang dimaksudkan untuk memaksimalkan pencapaian target TMMD yang telah dijadwalkan serta untuk menghasilkan kegiatan yang berkualitas.

TMMD merupakan wujud nyata aksi gotong-royong masyarakat yang dilakukan secara bersinergi antara TNI, Polri, Pemerintah daerah dan rakyat. Dimana, kegiatan tersebut dilaksanakan semata-mata untuk membangun desa dan membuat masyarakat mendapatkan kehidupan yang lebih baik.

“Kemanunggalan rakyat dalam membangun diwujudkan melalui kegiatan TMMD Reguler Ke-119 Kodim 0729 Bantul yang dilakukan secara sinergi antara TNI, Polri dan Pemerintah, serta masyarakat sebagai ujung tombak,” pungkasnya.

About ahmad yani

Check Also

JELANG CORPAT PHILINDO XXXVIII DAN PORT VISIT TMP INDOMALPHI 2024, TNI AL SAMBUT KEDATANGAN KAPAL PERANG FILIPINA

Jakarta, Koranpelita.com TNI AL dalam hal ini Komandan Pangkalan Utama TNI AL VIII (DanLantamal VIII) …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca