Seko Jaksel Buka Kegiatan TUB dan PBB Sudin Pemuda dan Olahraga

Plt Seko Mahludin ketika membuka kegiatan di Blok S

Jakarta, Koranpelita.com

Suku Dinas Pemuda dan Olahraga Kota Jakarta Selatan mengadakan kegiatan Lomba Tata Upacara Bendera (TUB) dan Peraturan Baris Berbaris (PBB) se-Jakarta Selatan 2019 di Lapangan Sepak Bola Terbuka Blok S, Kebayoran Baru Jakarta Selatan, Sabtu (6/7).

Acara tersebut dibuka oleh Plt Sekretaris Kota Jakarta Selatan, Mahludin didampingi Kasudin Pemuda dan Olahraga Jaksel Eko Pujiharyanto serta Sekretaris Kecamatan Kebayoran Baru Iswayudi.

Peserta dari kegiatan yaitu pelajar dari SD, SMP, SMA yang berasal dari 10 kecamatan di wilayah Jakarta Selatan.

Maksud dan upaya proses seleksi TUB dan PBB tingkat Kota Jakarta Selatan untuk pengiriman ke tingkat Provinsi. Serta untuk menjadikan generasi muda yang membanggakan keluarga, Bangsa dan Negara Republik Indonesia..(esa/naz)

About djo

Check Also

Sidang Paripurna Akhir Masa Jabatan MPR 2019-2024: Bamsoet, Apresiasi Kiprah Anggota Dalam Menjaga Stabilitas Poitik dan Perjuangkan Kepentingan Rakyat

JAKARTA,KORANPELITA- Ketua MPR RI ke-16 Bambang Soesatyo menuturkan masa bakti MPR RI periode 2019-2024 merupakan …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca