Tempat Mendidik Pasukan Khusus TNI AL Disambangi Dankodiklatal

Surabaya, Koranpelita.com

Tempat mendidik dan melatih prajurit TNI AL memiliki kualifikasi sebagai pasukan khusus ditinjau Komandan Komando Pembinaan Doktrin, Pendidikan dan Latihan TNI Angkatan laut (Dankodiklatal) Laksamana Madya TNI Nurhidayat, di Ujung Surabaya, Jumat (24/12).

Komandan Kodiklatal didampingi pejabat utama Kodiklatal meninjau secara langsung situasi dan kondisi Pusat Pendidikan Khusus (Pusdiksus) dibawah Komando Pendidikan Operasi Laut (Kodikopsla). Pusdiksus yang terletak di Ujung Surabaya ini mendidik penyelam, pengawak kapal selam dan Komando Pasukan katak.

Saat peninjauan, Dankodikltal mengecek langsung sarana prasarana yang dimiliki Pusdiksus ini serta melihat progres pembangunan gedung yang rencananya sebagai messing para siswa yang mengikuti pendidikan brevet.(ay)

About ahmad yani

Check Also

JELANG HUT KE-79 KORPS MARINIR, KORPS MARINIR TNI AL GELAR OLAHRAGA BERSAMA

Jakarta, koranpelita.com Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-79 Korps Marinir TNI AL yang …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Pertanyaan Keamanan *Batas waktu terlampaui. Harap selesaikan captcha sekali lagi.

Eksplorasi konten lain dari www.koranpelita.com

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca